Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sembuh dari Cedera, Kim Kurniawan Bakal Segera Diturunkan di Laga Persib?

By Nina Andrianti Loasana - Sabtu, 7 April 2018 | 14:13 WIB
   Aksi kiper Persija, Andritany Ardhiyasa mengamankan bola dari usaha serobotan gelandang Persib, Kim Kurniawan pada laga putaran pertama Liga 1 musim 2017 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, 22 Juli 2017.
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM
Aksi kiper Persija, Andritany Ardhiyasa mengamankan bola dari usaha serobotan gelandang Persib, Kim Kurniawan pada laga putaran pertama Liga 1 musim 2017 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, 22 Juli 2017.

 Kabar gembira mengahampiri seluruh penggemar Persib Bandung.

Pasalnya, pemain persib Bandung, Kim Kurniawan sudah dinyatakan sembuh sepenuhnya dari cedera cedera patah tulang fibula yang dialaminya musim lalu.

Kabar ini disampaikan dokter tim, dr. Raffi Ghani, usai Kim menjalani pemeriksaan terakhir pada Kamis, (5/4/2018).

Menurut Raffi, Kim telah sukses melewati semua proses penyembuhan, dan kondisinya kini nyaris 100 persen.

"Setelah dilakukan pemeriksaan terakhir, ternyata bentuk dari tulang halus dan tulang keras pada bagian yang cederanya sudah kembali sempurna. Dengan hasil seperti itu, alhamdulilah, Kim bisa dikatakan sudah pulih dari cedera," ungkap Raffi sebagaimana Dilasir Bolasport.com dari Persib.co.id.

"Memang kadang-kadang masih ada terasa sakit, tapi sangat sedikit dan itu hal yang wajar," lanjut Raffi.

Meski begitu, Raffi menilai Kim masih belum bisa langsung menjalani comeback-nya bersama Maung Bandung.

Pemain naturalisasi asal Jerman ini perlu menjalani sedikit tahap lagi untuk bisa kembali bermain secara maksimal.

(Baca Juga: Ngakak! Bek Sriwijaya FC, Hamka Hamzah Alih Profesi Jadi Penjual Obat?)

"Memang sudah sembuh. Tapi, untuk kapan diturunkan, itu semua tergantung dari tim pelatih, terutama pelatih fisik.


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Kepada Media Italia, Erick Thohir Sebut Timnas Indonesia Sebagai Raksasa yang Tertidur

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X