Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bali United Vs Global Cebu - Kapten Serdadu Tridatu Sembuh, Siap Merumput Kembali

By Stefanus Aranditio - Rabu, 25 April 2018 | 13:59 WIB
Gelandang sekaligus kapten Bali United, Fadil Sausu, saat menghadapi Perseru Serui dalam laga pekan ketiga Liga 1 2018 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (7/4/2018)
YAN DAULAKA/BOLASPORT.COM
Gelandang sekaligus kapten Bali United, Fadil Sausu, saat menghadapi Perseru Serui dalam laga pekan ketiga Liga 1 2018 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (7/4/2018)

Setelah sempat absen membela Bali United pada laga terakhir melawan Barito Putera di Liga 1Fadil Sausu siap kembali merumput memimpin Serdadu Tridatu saat melawan Global Cebu di partai terakhir grup G Piala AFC 2018.

Fadil Sausu mengaku sudah membaik setelah mengalami demam di pekan kelima Liga 1 2018.

Pemain asal Palu ini mengaku siap memimpin rekan-rekannya saat menjamu wakil Filipina, Global Cebu pada partai terakhir grup G Piala AFC 2018 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Rabu (25/4/2018), 18:00 WIB.

"Alhamdulilah kondisi saya sudah membaik saat ini. Untuk pertandingan besok (kontra Global Cebu) saya belum tahu apakah akan dimainkan atau tidak, karena tadi masih latihan terpisah untuk pemulihan," ungkap Fadil Sausu dilansir BolaSport.com dari situs resmi klub.

(Baca Juga: Bantai Tampines Rovers, Kemenangan Besar Persija Dinodai Aksi Kurang Patut Marko Simic)

Namun, ia tetap menyerahkan semua keputusan kepada pelatih kepala Bali United, Widodo Cahyono Putro.

"Saya selalu siap jika dimainkan, namun tidak jadi masalah juga jika tim pelatih lebih memilih rekan-rekan kondisinya lebih fit dan siap untuk main," jelas Fadil.


Gelandang Bali United, Fadil Sausu, beraksi pada laga final Piala Presiden 2018 kontra Persija Jakarta di Stadion Utama GBK pada Sabtu (17/2/2018).(HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM)

Terkait laga nanti malam, Fadil mengatakan Serdadu Tridatu akan berjuang sekuat tenaga demi para pendukung setia Bali United meski hasil pertandingan tak akan berpengaruh pada nasib Bali United.

"Kami tentu ingin menang besok. Walaupun tidak akan berpengaruh terhadap langkah kami kedepannya, namun kami ingin memberikan hasil terbaik untuk seluruh suporter," tutup Fadil Sausu.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : baliutd.com
REKOMENDASI HARI INI

Usai Bela Timnas Indonesia, Thom Haye Bernasib Apes di Belanda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X