Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tekad Keren Kapten Bali United Jelang Dijamu PS Tira, Layak Ditiru Pemain Lain!

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Minggu, 29 April 2018 | 19:03 WIB
Gelandang sekaligus kapten Bali United, Fadil Sausu, saat menghadapi Perseru Serui dalam laga pekan ketiga Liga 1 2018 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (7/4/2018)
YAN DAULAKA/BOLASPORT.COM
Gelandang sekaligus kapten Bali United, Fadil Sausu, saat menghadapi Perseru Serui dalam laga pekan ketiga Liga 1 2018 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (7/4/2018)

Bali United akan bertandang ke markas PS Tira pada lanjutan Liga 1 2018 untuk pekan keenam, Senin (30/4/2018).

Bali United tampaknya tak ingin meremehkan The Young Warriors, julukan PS Tira pada pertandingan tersebut.

Meski pun saat ini, PS Tira sedang terpuruk lantaran menelan tiga kekalahan beruntun yang menempatkan tim asuhan Rudy Eka Priyambada menjadi juru kunci sementara Liga 1.

(Baca juga: Salut! Pamer Anthem PSS Sleman, Ryuji Utomo Banjir Doa dan Permintaan Gabung Tim Super Elang Jawa)

Dilansir Bolasport.com dari Tribun Jogja, kapten Bali United, Fadil Sausu sudah mengenal betul karakter Rudy Eka Priyambada dalam meracik strategi.

Dia sangat mewaspadai ambisi PS Tira untuk bangkit dan mengalahkan Bali United.

"Saya sudah tahu gaya permainan PS Tira di bawah asuhan Rudy Eka Priyambada," ujar Fadil.

(Baca juga: Perseru Vs PSIS - Menang Tipis, Silvio Escobar Pahlawan Tuan Rumah)

"Mereka punya organisasi permainan yang bagus. Tentu, dia juga punya ambisi untuk mengalahkan Bali United, apalagi dalam dua pertemuan kami selalu unggul," tuturnya menambahkan.

Eks pemain Mitra Kukar ini juga menambahkan kalau PS Tira merupakan tim yang memiliki jiwa siap tempur dalam 90 menit.

"Banyak pemain bagus yang ada di sana, juga para pilar yang punya semangat juang 90 menit. Itu yang patut diwaspadai."

(Baca juga: Persebaya Kalah dari 10 Pemain Mitra Kukar, Fernando Rodriguez Jadi Top Scorer)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : jogja.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Tak Ada Jens Raven, Ini 5 Pemain Indra Sjafri yang Promosi ke Timnas Indonesia Buat ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136