Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Datang ke Markas Madura United, Persib Bisa Jadi Tak Berbahaya, Ini Penyebabnya

By Adif Setiyoko - Selasa, 1 Mei 2018 | 16:22 WIB
        Eskpresi pelatih Persib Bandung, Mario Gomez, saat timnya melawan Sriwijaya FC di Piala Presiden 2018, Selasa (16/1/2018).
HERKA YANIS/BOLASPORT.COM
Eskpresi pelatih Persib Bandung, Mario Gomez, saat timnya melawan Sriwijaya FC di Piala Presiden 2018, Selasa (16/1/2018).

Persib Bandung bakal tampil pincang saat bertandang ke markas Madura United pada matchday ketujuh Liga 1 musim 2018.

Pada laga yang akan dihelat di Stadion Gelora Ratu Pamelingan, Pamekasan, Jumat (4/5/2018), Persib Bandung main tanpa penyerang asing, Ezechiel N'Douassel.

Menurut keterangan dokter tim Maung Baudung, Rafi Ghani, Ezechiel masih mengalami cedera pada paha kanannya.

(Baca juga: Statistik Buruk Spasojevic dan Lerby Paksa Luis Milla Cari Striker Lagi)

"Tadi, dia mengaku masih merasakan nyeri pada bagian paha. Kalau kami paksakan, mungkin hasilnya tidak optimal," ujar Rafi Ghani di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) yang dilansir BolaSport.com dari Tribun Jabar, Selasa (1/5/2018).

"Ezechiel telah dipastikan tidak akan diikutkan saat tim berandang ke markas Madura United," ucapnya menjelaskan.


Ezechiel NDouassel berjalan memasuki Gelora Bandung Lautan Api saat Persib menjamu Borneo FC (21/4/2018) (ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM)

Meskipun masih mengikuti sesi latihan, Rafi tak mau memaksakan untuk membawa Ezechiel N'Douassel ke Pulau Garam.

Ia menuturkan bahwa bomber yang kini memuncaki daftar pencetak gol terbanyak Liga 1 musim 2018 tersebut merasakan keluhan di bagian paha.

(Baca juga: Luis Milla Soroti Dua Kekurangan Timnas U-23 Indonesia di PSSI Anniversary Cup 2018)

"Setelah melakukan diskusi dengan tim pelatih, Ezechiel akan ditinggal dan menjalani program dengan fisioterapi," katanya.

Rafi Ghani mengatakan, mereka sudah menyiapkan program khusus untuk Ezechiel N'Douassel yang tak dibawa tur ke Madura.

"Dia punya program melakukan kegiatan pada pagi dan sore hari. Mudah-mudahan, dia siap saat lawan Persipura," ujar Rafi.

Hingga bergulirnya pekan ketujuh Liga 1 musim 2018, bomber impor dari Republik Chad tersebut telah mengoleksi enam gol.

(Baca juga: Mantan Pelatih Persib Merasa Tersakiti dan PSMS Jadi Penyebab)

Raihan ini sekaligus membawanya ke puncak daftar pencetak gol terbanyak sementara Liga 1 bersama bomber Mitra Kukar, Fernando Rodriguez.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : jabar.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Like Father Like Son, Putra Cristiano Ronaldo Cetak Gol Sundulan Identik dengan CR7

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X