Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bisikan Maut Kapten Persebaya yang Buat Arema FC Menderita di Surabaya

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 6 Mei 2018 | 20:04 WIB
Kapten Persebaya, Rendi Irawan bersama penyerang Irfan Jaya merayakan gol mereka ke gawang PSIS Semarang pada laga 8 Besar Liga 2 musim 2017 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, Rabu (15/11/2017).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM
Kapten Persebaya, Rendi Irawan bersama penyerang Irfan Jaya merayakan gol mereka ke gawang PSIS Semarang pada laga 8 Besar Liga 2 musim 2017 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, Rabu (15/11/2017).

Arema FC harus pulang ke Malang tanpa poin setelah menelan kekalahan 0-1 dari Persebaya Surabaya. Catatan itu pada laga ketujuh Liga 1 2018 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Minggu (6/5/2018). 

Kemenangan Persebaya sore hari ini tak lepas dari bisikan maut kapten Rendi Irawan kepada gelandang skuat Bajul Ijo, Misbakus Solikin.

Rendi tidak bisa bermain penuh selama 90 menit dalam laga bertajuk derbi Jawa Timur tersebut.

Ia harus ditarik keluar karena mengalami cedera dan digantikan oleh Misbakus pada menit ke-68.

(Baca juga: Rebut Gelar Perdana Setelah 16 Tahun Lepas dari Indonesia, Timor Leste Wajib Diwaspadai Skuat Garuda)


Pemain Persebaya Oktavianus berebut bola dengan pemain Arema FC Dedik Setiawan di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Minggu (6/5/2018)(TB KUMARA/BOLASPORT.COM)

Saat ingin keluar lapangan, kapten Persebaya itu membisiki Misbakus yang ingin masuk menggantikannya.

Hasilnya pun berjalan lancar sehingga Misbakus mencetak satu-satunya gol dalam laga tersebut.

"Saya bilang ke semua pemain dan juga Misbakus, kami harus menang dengan cara apapun karena kami sudah latihan dengan kerja keras," kata Rendi seperti dikutip BolaSport.com dari tim media Persebaya selepas pertandingan.

(Baca juga: Sebelum Jamu Persija, Klub Singapura Ini Dibuat Kecewa Striker Alumni Liga Prancis)

"Ini menjadi hasil yang bagus sehingga membuat beban kami jadi lebih ringan," ucap pemain bernomor punggung 12 tersebut.

Persebaya memang baru unggul lewat Misbakus pada menit ke-82.

Rapatnya barisan pertahanan Arema FC yang membuat tim asuhan Alfredo Vera itu selalu gagal menembus Arthur Cunha dkk.

(Baca juga: Tanda-tanda Nyata Sylvano Comvalius Siap Kembali Gabung Bali United)

Belum mencetak gol membuat suporter Persebaya, Bonek, sedikit khawatir dikarenakan tidak ingin tim kesayangannya itu berbagi poin dengan Arema FC.

Namun ternyata, tekanan dari Bonek tidak berpengaruh kepada pemain Persebaya.

"Tidak ada, karena sebelumnya pak presiden (Azrul Ananda) sudah kasih motivasi," kata Rendi.

(Baca juga: Striker 19 Tahun asal Timor Leste Ini Bisa Buat Timnas Indonesia Menyesal)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Italia - Inter Milan Cuma 6 Jam Nangkring di Pucuk, Singgasana Bisa Digilir 4 Tim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
36
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X