Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Pemain Liga Inggris Beri Selamat ke Persib Usai Menang atas Persipura Jayapura

By Metta Rahma Melati - Minggu, 13 Mei 2018 | 09:49 WIB
Pemain Persib Bandung merayakan gol Ezechiel N'Douasel seusai mencetak gol ke gawang Persipura Jayapura pada pertandingan lanjutan Liga 1 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Sabtu (12/5/2018).
FERNANDO RANDY/BOLASPORT.COM
Pemain Persib Bandung merayakan gol Ezechiel N'Douasel seusai mencetak gol ke gawang Persipura Jayapura pada pertandingan lanjutan Liga 1 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Sabtu (12/5/2018).

Pelatih Peripura Jayapura, Peter Butler, yang merupakan eks pemain Liga Inggris mengucapkan selamat untuk Persib Bandung.

Persib menang 2-0 atas Persipura Jayapura di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Sabtu (12/5/2018).

Dua gol Persib dicetak oleh Ezechiel N'Douassel melalui titik putih pada menit ke-28 dan Jonathan Bauman pada menit ke-65.

"Selamat untuk Persib malam ini, mereka main lebih baik, saya tidak ingin mengeluh, saya harus jujur kita tidak cukup kualitas," ujar eks pemain West Bromwich Albion itu dalam sesi konferensi pers setelah pertandingan di (GBLA), dikutip BolaSport.com datri Tribun Jabar.

Pelatih yang berasal dari Inggris itu pun tak menyinggung soal penalti yang di dapat oleh Persib.

"Di situasi malam ini saya selalu bicara ke pemain selalu jaga emosi jaga situasi, kontrol, kalau kasih oleh-oleh seperti itu bagaimana bisa main baik," kata pria 51 tahun yang pernah membela Huddersfield Town itu.

(Baca Juga: 5 Fakta di Balik Kemenangan Persib atas Persipura, dari Jaga Rekor Apik Hingga Adanya 3 Kontroversi!)

Peter Butler hadir di Liga 1 musim 2018 saat Persipura kehilangan banyak pemain.


Pelatih Persipura, Peter Butler (kiri), memberikan keterangan pada konfrensi pers di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Sabtu (12/5/2018), usai laga Liga 1 2018 melawan Persib Bandung.(BUDI KRESNADI/BOLASPORT.COM)

Pemain andalan mereka seperti Osvaldo Haay dan Ruben Sanadi hijrah ke Persebaya Surabaya musim ini.

Sehingga musim ini Peter Butler meracik skuatnya dengan komposisi pemain muda.

"Kami banyak pemain muda, saya harus kasih mereka waktu, kadang-kadang mereka bikin kesalahan, tidak apa, harus kasih main pemain muda waktu, kalau terbiasa ok, seperti halnya di Liga Inggris dan Jerman, mereka membangun tim baru," ujarnya.

Dengan kekalahan dari Persib, posisi puncak klasemen yang semula ditempati Persipura, sementara ini tergeser oleh Madura United yang menang 2-0 atas Persija di Stadion Utama Gelora Bung Karno.

(Baca Juga: Berlangsung Panas, 3 Kontroversi Ini Warnai Laga Persib Vs Persipura)

Persipura berada di urutan kedua tabel klasemen sementara Liga 1.

Sementara Persib naik delapan peringkat dan menempati urutan ketujuh dengan 11 poin.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : jabar.tribunnews.com/
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - Lawan Tinggal 10 Orang, AC Milan Menang dengan Skor Ketat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136