Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hanya 2 Pelatih Lokal di 10 Besar Liga 1 2018, Bagaimana Klub Asing Bisa Berminat?

By Andrew Sihombing - Senin, 14 Mei 2018 | 17:07 WIB
Pelatih lokal akan ditantang pelatih asing dalam partai semifinal Piala Presiden 2018.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Pelatih lokal akan ditantang pelatih asing dalam partai semifinal Piala Presiden 2018.

Arsitek yang dimaksud tak lain Aji Santoso, yang membawa Persela Lamongan menempati peringkat ke-9 klasemen sementara.

Bagaimana dengan rapor pelatih asing?

Dari 10 nama yang memulai pekerjaan masing-masing di awal musim, cuma Vincenzo Alberto Annese (PSIS, peringkat ke-17) dan Simon McMenemy (Bhayangkara FC, peringkat ke-13) yang terseok-seok.


Pelatih Bhayangkara FC, Simon Mcmenemy (kiri) bercengkerama dengan pelatih PSIS Semarang, Vincenzo Alberto Annese di Surabaya, Jumat (6/4/2018). (TB KUMARA/BOLASPORT.COM)

Jangan lupa pula bahwa selepas memecat Iwan dan Gethuk, baik Borneo FC maupun Arema FC sama-sama menunjuk pelatih asing sebagai nakhoda anyar.

Fakta ini jelas miris bila mengingat pernyataan Direktur Teknik PSSI, Danurwindo, beberapa waktu lalu.

(Baca Juga: Perwakilan Manajemen Persebaya Terhindar dari Bom di Surabaya)

"Harapannya nanti adalah lulusan pelatih lokal kita ini bisa melatih klub-klub yang ada di luar Indonesia," katanya sebagaimana dikutip BolaSport.com dari situs resmi PSSI saat berbicara soal kursus kepelatihan lisensi Pro AFC beberapa waktu lalu.

Bila di kompetisi domestik saja kepayahan, bagaimana ceritanya pelatih lokal bisa menarik minat klub luar negeri?

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Bukan karena Megawati Saja, Pelatih Ungkap Kebangkitan Red Sparks Usai Atasi Krisis dari Pemain yang Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X