Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Miris, Raja Gol Persib di Era ISL 2007 Kini Kesulitan Bersaing di Liga Turki!

By Metta Rahma Melati - Selasa, 15 Mei 2018 | 08:51 WIB
Striker asal Kamerun, Christian Bekamenga ketika diperkenalkan sebagai bagian dari klub 1.Lig, Balıkesirspor pada Februari 2016.
BALKESLER.COM
Striker asal Kamerun, Christian Bekamenga ketika diperkenalkan sebagai bagian dari klub 1.Lig, Balıkesirspor pada Februari 2016.

Christian Bekamenga pernah menjadi salah satu striker tertajam yang dimiliki Persib di era Indonesia Super League (ISL) musim 2007.

Pemain asal Kamerun itu sukses mengemas 17 gol dari 20 penampilan bersama tim berjulukan Maung Bandung itu.

Usai dari Persib Bandung Bekamenga hijrah ke Liga Prancis dan bermain untuk FC Nantes.

Bekamengan lama menghabiskan karier di Perancis setelah ia dipinjamkan FC Nantes ke klub Yunani, Skoda Xanthi.

Tercatat sejumlah klub Prancis pernah ia bela, seperti ES Troyes AC, FC Metz, dan lainnya.

Bekamenga mencatakan lima gol di kompetisi kasta teratas Prancis, Ligue 1.

(Baca Juga: Polda Metro Jaya Izinkan Persija Menggelar Laga Piala AFC)

Ia juga telah mencatatkan 36 gol di Ligue 2, kasta kedua kedua Liga Prancis.

Bekamenga pun hijrah dari Prancis ke Liga Turki pada musim 2016/2017 bersama Balikesirspor.

Bersama Balikesipor bermain di kasta kedua Liga Turki ia mencatatkan 14 gol.

Lalu, Bekamenga hijrah ke klub kasta kedua China, Liaoning FC pada 2017.

Kini pada musim 2018, Bekamenga kembali ke Liga Turki yang bermain di kasta kedua yakni BB Erzurum Spor.

(Baca Juga: Curi Poin di Kandang Blitar United, Madura FC Mantap Puncaki Klasemen Grup Timur)

Bersama BB Erzurum Spor, penyerang 32 tahun itu baru mencatatkan dua gol dan bermain 12 laga.

Bekamenga kesulitan bersaing dengan hanya mendapat kesempatan bermain rata-rata hanya 33 menit setiap laga.

Rupanya eks striker Persib itu menjadi bayang-bayang penyerang andalan BB Erzurum Spor yakni Mert Nobre.

Striker asal Brasil itu lebih banyak mencetak gol dan menit bermain.

Mert Nober telah mencatatkan 12 gol dari 29 penampilan.

Saat ini BB Erzurum Spor berada di peringkat kelima di tabel klasemen sementara dengan 53 poin.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : transfermarkt.com, soccerway.com
REKOMENDASI HARI INI

Man City Korban Comeback Tragis di Liga Champions, Hidung Pep Guardiola Berdarah sampai Mau Sakiti Diri Sendiri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136