Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Sriwijaya FC Merana Ditinggal Beto, Zulfiandi dan Teja ke Timnas U-23 Indonesia

By Adif Setiyoko - Jumat, 1 Juni 2018 | 17:07 WIB
Ekspresi penyerang Sriwijaya FC, Beto Goncalves, saat tampil melawan Persiba Balikpapan pada babak penyisihan Grup B Piala Gubernur Kaltim 2018 di Stadion Batakan Kalimantan Timur, Sabtu (24/02/2018) sore.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Ekspresi penyerang Sriwijaya FC, Beto Goncalves, saat tampil melawan Persiba Balikpapan pada babak penyisihan Grup B Piala Gubernur Kaltim 2018 di Stadion Batakan Kalimantan Timur, Sabtu (24/02/2018) sore.

Sriwijaya FC akan menghadapi Persela Lamongan pada laga pekan ke-12 kompetisi Liga 1 musim 2018 di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, Palembang, Sabtu (2/6/2018). 

Namun, persiapan Sriwijaya tampaknya sedikit terhambat karena tiga pemainnya, striker Alberto Goncalves, kiper Teja Paku Alam, dan gelandang Zulfiandi yang harus absen.

Ketiganya tengah memenuhi panggilan timnas U-23 Indonesia hingga Minggu (3/6/2018) mendatang.

"Ya, kami minus tiga pemain. Satu lagi Zulfiandi karena dipanggil timnas. Kemungkinan besar akan ada pergantian pemain," kata pelatih Sriwijaya FC, Rahmad Darmawan, dilansir dari Kompas.com, Jumat (1/6/2018).

(Baca juga: Duo Jebolan Timnas U-19 Asuhan Indra Sjafri Masih Jadi yang Terbaik di Timnas U-23)

Saat ini, Laskar Joko Tingkir, berada di peringkat keempat klasemen sementara liga 1.

Skuat besutan Aji Santoso itu mengoleksi 17 poin dari 11 laga yang dijalani.


Pelatih Sriwijaya FC Rahmad Darmawan memberi keterangan kepada awak media usai pertandingan, Minggu (22/4/2018) di Gelora Bung Tomo Surabaya. (TB KUMARA/BOLASPORT.COM )

Sementara Laskar Wong Kito berada di urutan keenam dengan raihan 16 poin dari total 11 pertandinga yang dijalani.

"Sebagai pelatih saya hanya bisa memberikan motivasi lebih kepada tim. Lupakan laga lalu (saat kalah dari Perseru). Fokus tiga poin melawan Persela Lamongan," kata Rahmad.

(Baca juga: Batal Berseragam Timnas U-23, Kekecewaan dan Kesedihan Berkecamuk di Hati Winger Bali United)

Mengenai pergantian pemain, pelatih yang akrab dengan sapaan RD itu harus berpikir ekstra keras untuk mencari pengganti Beto dan Teja.

Namun, RD mengaku telah menetapkan beberapa pemain untuk mengisi kekosongan.

"Posisi Beto bakal diisi Patrich Wanggai, sedangkan Teja bisa digantikan dengan Sandy atau Dikri," kata RD.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Muhammad Shofii
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Media Vietnam Sebut Shin Tae-yong Punya Langkah Aneh Jelang ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X