Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juru Bicara Persib Beberkan Alasan Mereka Melepas Michael Essien ke Media Asing

By Metta Rahma Melati - Minggu, 10 Juni 2018 | 11:11 WIB
Pemberitaan media Pulse soal Michael Essien yang dilepas Persib
http://www.pulse.com.gh
Pemberitaan media Pulse soal Michael Essien yang dilepas Persib

Dilepasnya Michael Essien oleh Persib Bandung pun terdengar sampai negara asal sang pemain, Ghana.

Persib dan Michael Essien resmi berpisah pada Rabu (6/6/2018).

Kabar Essien yang resmi berpisah dengan klub yang telah dibelanya selama satu musim diketahui melalui laman resmi Persib.

(Baca Juga: Mandul di Liga Portugal, Sahabat Cristiano Ronaldo Ini Kembali Gabung Klub Liga Thailand)

"Kami sama-sama menghargai regulasi yang telah dibuat PT Liga Indonesia Baru. Essien juga sangat memahaminya. Intinya, kami berpisah baik-baik," kata Direktur Utama Persib, Glenn Sugita.

"Dedikasi, loyalitas, keceriaannya, serta profesionalisme yang ditunjukkan Essien selama ini sangat kami apresiasi."

"Semoga para pemain Persib yang pernah bersamanya dan para pesepak bola Liga 1 dapat mengambil pelajaran banyak dari keberadaan Essien selama ini," ujarnya.

(Baca Juga: Awalnya Diragukan, Dua Rekrutan Persib Mampu Jadi Kepercayaan Mario Gomez)

Kabar terdepaknya Essien sampai ke negara asalnya, Ghana.

Media dari negara yang terletak di Afrika bagian barat itu, Pulse.com.gh yang melansir dari media internasional AFP menyebutkan alasan dilepasnya Essien.

"Kuota itu hanya mengizinkan empat pemain asing," kata juru bicara Persib, Irfan Suryadireja, dikutip BolaSport.com dari Pulse melansir dari AFP.

(Baca Juga: Sebelum Bertempur di Indonesia, Timnas U-19 Malaysia Babak Belur di Thailand)

Suryadireja mengatakan setelah kedatangan striker asal Argentina, Jonathan Bauman pada awal musim, membuat pelatih Mario Gomez tidak membutuhkan Essien.

Ia juga mengatakan Essien pun setuju mengakhiri kontrak karena dia percaya itu lebih baik untuk kariernya pulang ke Ghana.

(Baca Juga: Persiapan AFF 2018 - 6 Negara Bakal Dilawan Malaysia, Ada yang Pernah Mengalahkan Timnas Indonesia)

Essien tiba di Persib pada awal musim 2017, di mana kompetisi resmi di Indonesia (Liga 1) digelar kembali setelah terkena sanksi FIFA pada 2015.

Eks pemain Chelsea FC itu bermain reguler bersama Persib pada Liga 1 2017, tercatat ia telah bermain 29 laga dan mencetak lima gol.

Namun disayangkan, musim itu Persib sedang mengalami prestasi kurang baik sebagai salah satu tim besar Indonesia.

Musim lalu, skuat Maung Bandung hanya finis pada urutan ke-13 klasemen akhir.

(Baca Juga: Ryuji Utomo Starter, Klub Thailand Ini Menang dan Kembali ke Zona Promosi)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136