Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ezechiel N'Douassel Turut Absen di Serui

By Budi Kresnadi - Senin, 9 Juli 2018 | 17:22 WIB
Ezechiel NDouassel dijaga ketat Jaimerson da Silva Xavier pada laga Persija kontra Persib Bandung di Stadion PTIK, Jakarta, Sabtu (30/6/2018).
FERNANDO RANDY/BOLASPORT.COM
Ezechiel NDouassel dijaga ketat Jaimerson da Silva Xavier pada laga Persija kontra Persib Bandung di Stadion PTIK, Jakarta, Sabtu (30/6/2018).

Striker andalan Persib Bandung, Ezechiel N'Douasel, tidak masuk dalam daftar 19 pemain Maung Bandung yang disiapkan menghadapi Perseru Serui di Stadion Marora, Serui, Kamis (12/7/2018).

Ezechiel ditinggal di Bandung bersama sejumlah pemain lain seperti Jonathan Bauman, Oh Inkyun, Wildansyah, Imam Arief Fadhilah, Billy Keraf, Henhen Herdiana, dan Puja Abdilah.

Pemain asal Chad ini tidak dibawa ke Serui karena ada masalah dengan bahu kanannya.

(Baca Juga: Wawancara Eksklusif Luis Milla: Evan Dimas, Kebingungan Senior, dan Skuat 95 Persen)

(Baca Juga: Persib Kembali Dijadikan Klub Percontohan oleh Tim Negara Tetangga)

"Kemarin bahu kanan Eze terkena benturan dan dia merasakan nyeri karena memang ada trauma di bahu kanannya,"ujar dokter tim Persib, Rafi Ghani, kepada wartawan, termasuk BolaSport.com, di mes Persib, Senin (9/7/2018).

Menurut Rafi, cedera bomber berusia 30 tahun ini tidak parah. Rencananya dia akan menjalani terapi pada Selasa (10/7/2018).

Pelatih meninggalkan Ezechiel di Kota Kembang dengan pertimbangan daripada nanti tidak optimal di Serui.

(Baca Juga: Alasan Mario Gomez Mainkan Oh In-kyun Lawan PSIS Semarang)

Apalagi sepulangnya dari Serui, Maung Bandung akan menjalani jadwal yang padat.

"Dia dipersiapkan untuk pertandingan melawan Persela di Bandung tanggal 16 Juli. Mudah mudahan bisa main," tutur Rafi.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Gara-Gara Buang Keunggulan 3 Gol, Man City Dapat Rekor Nyeleneh di Liga Champions

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136