Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barito Putera Pincang pada Derbi Kalimantan

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Sabtu, 14 Juli 2018 | 19:16 WIB
  Pemain Barito Putera, Rizky Pora, diadang pemain Persija Jakarta, Riko Simanjuntak, pada laga pekan ke-11 Liga 1 2018 di Stadion 17 Mei, Banjarmasin, Rabu (30/5/2018).
APUNK/BANJARMASINPOST.CO.ID
Pemain Barito Putera, Rizky Pora, diadang pemain Persija Jakarta, Riko Simanjuntak, pada laga pekan ke-11 Liga 1 2018 di Stadion 17 Mei, Banjarmasin, Rabu (30/5/2018).

Barito Putera akan dijamu Borneo FC dalam lanjutan pekan ke-16 Liga 1 2018 di Stadion Segiri, Samarinda pada Senin (16/7/2018).

Dalam laga bertajuk derbi Kalimantan tersebut, Barito Putera dipastikan bermain pincang.

(Baca Juga: Pose Pemain dan Pelatih Persib Bandung Seusai Patahkan Rekor Buruk di Serui)

Hal tersebut lantaran Rizki Pora dan Gavin Kwan Adsit harus absen akibat akumulasi kartu kuning.

Absennya dua pilar penting membuat pelatih kepala Barito Putera, Jacksen F Tiago, harus berpikir keras.

Namun juru taktik berusia 50 tahun tersebut mengaku sudah memiliki rencana untuk menentukan siapa pengganti posisi mereka.

"Kapten kami Rizki Pora dan Gavin absen karena akumulasi kartu. Tapi sudah siapkan rencana. Ada banyak pemain yang menggantikan posisi keduanya," ujarnya dilansir BolaSport.com dari akun resmi tim.

(Baca Juga: Daftar Top Scorer Liga 1 2018 Sampai Pekan ke-15, Striker Persib Masih Kokoh di Puncak)

Laga tandang melawan Pesut Etam pastinya tidak akan disia-siakan oleh Laskar Antasari demi bisa mencuri poin.


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Lesatan Sabar/Reza Sebabkan 2 Ganda Putra Malaysia Merugi dan Kalah Mental

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X