Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persebaya Belum Bisa Mainkan Maitimo dan OK John Lawan PSMS

By TB Kumara - Rabu, 18 Juli 2018 | 14:55 WIB
Raphael Maitimo saat mengikuti latihan perdana Persebaya di Gelora Bung Tomo Surabaya, Senin (16/7/2018).
TB KUMARA/BOLASPORT.COM
Raphael Maitimo saat mengikuti latihan perdana Persebaya di Gelora Bung Tomo Surabaya, Senin (16/7/2018).

Persebaya dipastikan belum bisa menurunkan dua pemain anyar, OK John dan Raphael Maitimo, pada laga kontra PSMS Medan di Gelora Bung Tomo Surabaya, Rabu (18/7/2018) petang.

Meskipun secara administrasi kedua pemain sudah boleh bermain membela Persebaya, namun pelatih Angel Alfredo Vera masih belum berani menurunkan mereka.

(Baca Juga: Tampil Sporty, Pemain Muda Timnas Inggris Siap Menikmati Liburan di Amerika Serikat)

Alfredo menilai Maitimo dan OK John masih belum siap bermain pada laga nanti. Mereka masih perlu beradaptasi dengan gaya permainan Persebaya.

"Maitimo pasti tidak bisa main, OK John masih kami lihat dulu. Mereka masih perlu adaptasi dengan permainan kami," ujar pelatih asal Argentina ini kepada BolaSport.com.

Sementara itu, Alfredo masih memantau perkembangan kondisi penyerangnya asal Brasil, David da Silva, yang baru saja sembuh dari cedera.

Meskipun sudah bermain hampir 30 menit saat kontra Bhayangkara FC, kondisi Da Silva masih harus dilihat lebih jauh lagi apakah memungkinkan untuk diturunkan penuh pada laga kontra PSMS Medan.

(Baca Juga: Bergabung dengan Tim di Zona Merah, Eks Kiper Arema Merasa Tertantang)

"Kami akan lihat kondisi David. Jika belum 100 persen, kami tidak akan paksakan main penuh, kami akan mainkan tidak lebih 30 menit. Kami turunkan pemain yang benar-benar sangat siap," ucapnya.

Seperti diketahui dari dua laga sebelumnya, Da Silva hanya bermain tidak lebih dari 30 menit. Hal itu disebabkan untuk mempercepat proses pemulihan kondisi total secara bertahap.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Nasib Red Sparks Selamat, Megawati Dkk Batal Dikudeta Usai 5 Pemain Tim Terlemah Menggila

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X