Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Persebaya Komentari Penampilan Dua Pemain Naturalisasi Anyar Saat Debut

By Adif Setiyoko - Kamis, 19 Juli 2018 | 16:09 WIB
Pemain Persebaya Surabaya, OK Jhon (kiri) dan Raphael Maitimo (kanan),  usai menjalani debut bermain bersama Persebaya kontra PSMS Medan, Rabu (18/7/2018) di Gelora Bung Tomo Surabaya.
TB KUMARA/BOLASPORT.COM
Pemain Persebaya Surabaya, OK Jhon (kiri) dan Raphael Maitimo (kanan), usai menjalani debut bermain bersama Persebaya kontra PSMS Medan, Rabu (18/7/2018) di Gelora Bung Tomo Surabaya.

Pelatih Persebaya Surabaya, Angel Alfredo Vera, memberi komentarnya terkait performa dua pemain naturalisasi anyar yang baru saja bergabung dengan timnya.

Dua pemain tersebut ialah, Raphael Maitimo dan OK John. Meskipun baru saja bergabung, keduanya langsung mencatat debut saat Persebaya Surabaya bertanding menghadapi PSMS Medan pada laga pekan ke-16 kompetisi Liga 1 musim 2018.

Dalam laga yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Rabu (19/7/2018), skuat beralias Bajul Ijo berhasil memetik kemenangan dari PSMS Medan dengan skor 2-0.

(Baca Juga: Babak Baru Persib bersama Mario Gomez, Munculnya Asa Raih Gelar Juara hingga Dominasi Pemain Asing)

Soal penampilan kedua pemain barunya tersebut, Alfredo Vera mengakui puas dengan adaptasi keduanya.

Terbukti, meski baru dua hari latihan, OK John dan Raphael Maitimo sudah dapat mengimbangi dan memahami gaya bermain para pemain Persebaya.

(Baca Juga: Perbedaan Mencolok Febri Hariyadi Era Mario Gomez dan Djadjang Nurdjaman, Taktis tapi Nihil Gol)

"OK John dan Raphael Maitimo baru dua hari latihan. Saya lihat mereka cepat beradaptasi," kata Alfredo Vera, Kamis (19/7/2018).

Meskipun Alfredo merasa OK John dan Raphael Maitimo bisa tampil lebih baik lagi, keduanya juga dinilai tampil bagus.

(Baca Juga: Depak 2 Pemain Senior Persib, Mario Gomez: Lebih Baik jika Mereka Mau Pergi)

"Mereka bagus, bisa berkontribusi dan bantu tim ini. Saya lihat keduanya sudah oke," ujar pelatih asal Argentina itu.


Pemain Persebaya Surabaya, OK Jhon (kiri) dan Raphael Maitimo (kanan), usai menjalani debut bermain bersama Persebaya kontra PSMS Medan, Rabu (18/7/2018) di Gelora Bung Tomo Surabaya.(TB KUMARA/BOLASPORT.COM)

Sementara, Oktafianus Fernando winger Persebaya buka suara soal datangnya dua rekan baru.

Menurut pemain yang akrab disapa Ovan, kepergian dan kedatangan pemain saat bursa transfer merupakan hal yang wajar.

"Kami tahu, ada yang datang ada yang pergi. Soal ini, tentu pemain yang sudah lama di tim harus membantu yang baru datang, karena tujuannya untuk tim," jelas Ovan.

(Baca Juga: Mario Gomez Komentari Status Persib sebagai Tim dengan Pertahanan Terbaik Liga 1 2018)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : surabaya.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Alarm buat Justin Hubner, Bukan Lagi Kapten di Tim U-21, Disalip Juniornya di Tim Utama Wolverhampton

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X