Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Persebaya Vs Persib, Kedua Tim Sama-sama Ingin Berpesta Besar di Stadion

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Rabu, 25 Juli 2018 | 17:27 WIB
Foto bersama pelatih Persebaya, Alfredo Vera dengan pelatih Persib Bandung, Mario Gomez di sesi jumpa pers di Stadion Gelora Bung Tomo pada Rabu (25/7/2018).
Dok Persebaya
Foto bersama pelatih Persebaya, Alfredo Vera dengan pelatih Persib Bandung, Mario Gomez di sesi jumpa pers di Stadion Gelora Bung Tomo pada Rabu (25/7/2018).

Persebaya Surabaya akan menjamu Persib Bandung dalam laga terakhir putaran pertama Liga 1 di Stadion Gelora Bung Tomo pada Kamis (26/7/2018).

Laga tersebut merupakan pertandingan tunda yang harusnya digelar pada Mei 2018 lalu, namun tidak mendapat izin karena aksi teror bom.

(Baca Juga: VIDEO - Bukti Keganasan Rekrutan Baru Persija, Bahkan Ronaldinho Pernah Jadi Korban)

Pelatih Persebaya Surabaya, Alfredo Vera, sangat menunggu laga tersebut karena kedua tim memiliki sejarah panjang di Indonesia.

“Menghadapi laga besok, saya rasa pertandingan bakal berjalan bagus, seru. Kedua tim punya sejarah di Indonesia, sekarang saling bertemu di pertandingan,” ujarnya dilansir BolaSpot.com dari laman resmi Persebaya.

Kemudian pelatih Persib Bandung, Mario Gomez, juga mengatakan kalau laga melawan Persebaya bakal berjalan dengan menarik.

Mengingat kedua kubu suporter memiliki hubungan yang sangat dekat.

Oleh sebab itu laga di Stadion Gelora Bung Tomo akan menjadi pesta besar bagi kedua tim.

Persebaya Surabaya merupakan tim besar di Indonesia dan kotanya juga sangat bagus. Begitu juga dengan pendukung kami yang sangat dekat dengan pendukung Persebaya, dan itu sangat penting, karena menurut saya besok akan menjadi pesta yang menyenangkan,” uajarnya.

Meski bermain sebagai tim tamu, namun Persib Bandung tetap menargetkan tiga poin.

Hal itu bertujuan supaya tim kebanggaan Kota Kembang ini mampu membuktikan diri menjadi yang terkuat di paruh musim Liga 1 2018.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Final China Masters 2024 - Sabar/Reza Hentikan Raja Terakhir, Lawannya Permalukan 3 Eks Ganda Putra No 1

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X