Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dinilai Tak Sportif, Hariono Dapat Hukuman Komdis

By Irfa Ulwan - Sabtu, 28 Juli 2018 | 12:10 WIB
Gelandang Persib Bandung, Hariono saat melawan Persela Lamongan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Senin (16/7/2018).
ALVINO HANAFI/ BOLASPORT.COM
Gelandang Persib Bandung, Hariono saat melawan Persela Lamongan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Senin (16/7/2018).

Gelandang bertahan Persib Bandung, Hariono, dipastikan tak dapat memperkuat Maung Bandung di dua laga.

Hariono mendapatkan sanksi dari Komisi Disiplin (PSSI) usai terbukti melakukan tidakan tidak sportif saat Persib Bandung menjamu Persela Lamongan pada 16 Juli 2018.

Sanksi yang diterima Hariono berdasarkan surat Komdis bernomor 097/L1/SK/KD-PSSI/VII/2018.

Surat tertanggal 25 Juli 2018 itu menyebutkan jika Hariono secara sengaja menyikut salah seorang pemain Laskar Joko Tingkir, Diego Assis.

(Baca juga: PSIS Optimistis Memulai Putaran Kedua, PSM Jadi Ujian Pertama)


Pemain kelahiran Sidoarjo itu dijerat pasal 40 ayat 1 dan 2 Kode Disiplin PSSI.

Atas tindakannya itu, selain mendapatkan larangan bermain sebanyak dua laga, pemain 32 tahun tersebut juga dikenakan denda sebesar 10 juta rupiah.

Sanksi larangan dua laga berlaku sejak Pangeran Biru dijamu PS Tira di pekan ke-18 dan menjamu Sriwijaya FC satu pekan berikutnya.

(Baca juga: Beda Grup dengan Malaysia, Ini Jadwal Timnas U-16 Indonesia di Piala AFF U-16 2018)

"Sdr. Hariono dihukum larangan bermain sebanyak 2 (dua) kali pada pertandingan PS Tira vs Persib Bandung tanggal 30 Juli 2018, Persib Bandung vs Sriwijaya FC tanggal 4 Agustus 2018," sedikit kutipan dalam surat itu.

Di akhir surat, Hariono juga diancam dengan hukuman yang lebih berat apabila di lain kesempatan ia melakukan pelanggaran serupa.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Kembali Dipanggil Timnas Indonesia, Ronaldo Kwateh Siap Bayar Kepercayaan Shin Tae-yong di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X