Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Carlton Cole Ikut Soroti Kemenangan Persib atas PS Tira

By Bagas Reza Murti - Selasa, 31 Juli 2018 | 05:12 WIB
Penyerang Carlton Cole saat pertama kali diperkenalkan sebagai pemain Persib musim 2017.
BUDI KRESNADI/BOLASPORT.COM
Penyerang Carlton Cole saat pertama kali diperkenalkan sebagai pemain Persib musim 2017.

Mantan striker Persib Bandung, Carlton Cole juga ikut merayakan kemenangan mantan timnya tersebut atas PS Tira, pada Senin (30/7/2018).

Laga yang digelar di Stadion Sultan Agung, Bantul tersebut, Maung Bandung sukses menang 3-2.

Tiga gol dari Persib Bandung sukses dicetak oleh striker anyarnya, Patrich Wanggai (45+2', 83') dan Jonathan Bauman pada menit ke-90+6.

Kemudian dua gol dari tuan rumah PS Tira berasal dari bunuh diri bek kiper Persib, Muhammad Natshir (43') dan penalti Manahati Lestusen pada menit ke-90.

Berkat kemenangan ini, Persib untuk sementara memuncaki klasemen dengan 32 poin, unggul 3 poin dari peringkat kedua, Barito Putera.

(Baca juga: Esteban Vizcarra Merapat ke Persib, Mario Gomez Angkat Bicara)

Hasil ini dirayakan para suporter Persib, Bobotoh. Para pemain, pelatih, dan staf ikut meryakan bersama suporter dengan melakukan viking clap usai laga.

Raihan positif Persib juga dirayakan oleh mantan strikernya asal Inggris, Carlton Cole.

Melalui cuitannya di twitter, Cole memberi ucapan selamat untuk Maung Bandung.

"Selamat, Persib!," tulis Cole.

Cole memang sempat merasakan atmosfer sepak bola Indonesia saat memperkuat Persib Bandung pada musim 2017.

Carlton Cole didatangkan Persib untuk Liga 1 dengan status marquee player.

Namun, ia tak mendapatkan karier cemerlang. Cole dilepas Persib pada jeda kompetisi.

(Baca juga: Cristiano Ronaldo Debut Bersama Juventus, Klub Gurem Liga Italia Malah Cari Untung)

Jelang putaran kedua, Cole dicoret dari skuat Persib demi menggaet pemain anyar, Ezechiel N'Douassel.

Usai dilepas Persib, Cole memutuskan gantung sepatu di usia 34 tahun.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : twitter.com/CarltonCole1

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X