Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Jakarta Dapat 2 Lawan Uji Tanding, Salah Satunya dari Malaysia

By Irfa Ulwan - Minggu, 26 Agustus 2018 | 08:25 WIB
       Pemain-pemain Persija Jakarta merayakan gol yang dicetak Ismed Sofyan ke gawang Bhayangkara FC di Stadion Sultan Agung, Bantul, Jumat (27/7/2018).
Media Persija Jakarta
Pemain-pemain Persija Jakarta merayakan gol yang dicetak Ismed Sofyan ke gawang Bhayangkara FC di Stadion Sultan Agung, Bantul, Jumat (27/7/2018).

Jelang bergulirnya kembali Liga 1 2018, Persija Jakarta tengah bersiap. Selain berlatih, Macan Kemayoran juga telah menyiapkan laga uji coba.

Perhelatan Asian Games 2018 membuat Liga 1 2018 berhenti bergulir untuk sementara.

Lanjutan Liga 1 pekan ke-21 rencananya akan kembali digelar pada 11 September 2018.

Sebagian besar kontestan kompetisi kasta tertinggi sepak bola Tanah Air sudah kembali berkumpul dan berlatih setelah diliburkan beberapa waktu yang lalu.

Termasuk Persija Jakarta, klub dengan julukan Macan Kemayoran tersebut telah kembali berlatih sejak Kamis (23/8/2018).

(Baca juga : Andritany: Kekalahan Ini Bukanlah Akhir dari Segalanya!)

Menjelang bergulirnya kembali Liga 1, Persija mengagendakan serangkaian uji coba.

Dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub, dua klub sudah sepakat untuk menjadi lawan tanding bagi Ismed Soyan dkk.

Selain satu klub lokal, Bhayangkara FC, satu klub asal Malaysia, Selangor FA, juga akan menguji kesiapan Persija sebelum kembali berkompetisi di Liga 1.

“Ada dua agenda uji coba yang dipersiapkan Persija selama masa jeda kompetisi ini. Menghadapi Bhayangkara FC dan Selangor FA,” ujar Direktur Utama Persija, Gede Widiade.

(Baca juga : Plus-minus Penampilan Febri Hariyadi Bersama Timnas U-23 Indonesia Menurut Pengamat Sepak Bola)

Adapun pelaksanaan dua uji tanding itu, Macan Kemayoran akan lebih dahulu berhadapan dengan Bhayangkara FC di Stadion PTIK, Jakarta Selatan.

Jika sesuai rencana, pertandingan tersebut akan dihelat pada 29 Agustus 2018.


Aksi penyerang Selangor FA, Ilham Udin saat mencoba mengelabuhi kiper Melaka United, Khairul Fahmi Che Mat (kiri) pada lanjutan Liga Super Malaysia 2018 di Stadion Hang Jebat, Krubong, 21 Juli 2018. (Dok. Melaka United Soccer Association )

Sedangkan melawan Selangor FA telah dipastikan akan digelar pada 4 September 2018.

Namun, venue untuk melawan klub yang dibela oleh Ilham Udin Armaiyn dan Evan Dimas Darmono itu masih belum menemui titik terang.

“Sekali lagi surat jawaban Selangor sudah turun. Venue-nya yang masih belum hingga kini kami masih mencari opsi mungkin bisa saja PTIK. Untuk melawan Bhayangkara FC sendiri dipastikan akan bermain di PTIK,” katanya.

(Baca juga : Usai Bantai Wakil Iran, Anthony Sinisuka Ginting Kembali Temui Rintangan Berat)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : persija.id
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih NEC Nijmegen Puji Calvin Verdonk di Tengah Perebutan Starter Bek Kiri dengan Bek Timnas Belanda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Athletic Club
11
18
6
Real Betis
11
18
7
Mallorca
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X