Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bek Andalan Timnas Indonesia 2010-2014 Harus Jalani Perubahan Posisi

By Nungki Nugroho - Jumat, 7 September 2018 | 17:53 WIB
Pelatih PSM Makassar, Robert Rene Alberts, berbicara dengan kapten tim, Zulkifli Syukur, saat melawan PSMS Medan pada laga perdana penyisihan Grup A Piala Presiden 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Selasa (16/1/2018) malam.
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM
Pelatih PSM Makassar, Robert Rene Alberts, berbicara dengan kapten tim, Zulkifli Syukur, saat melawan PSMS Medan pada laga perdana penyisihan Grup A Piala Presiden 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Selasa (16/1/2018) malam.

Bek tim nasional (timnas) Indonesia di era 2010-2014, Zulkifli Syukur harus menjalani perubahan atau transformasi posisi demi mendapatkan tempat di PSM Makassar.

Seperti diketahui, Zulkifli Syukur adalah salah satu bek sayap andalan timnas Indonesia menjadi runner-up pada ajang Piala AFF 2010.

Kini, usia yang sudah tidak muda lagi membuat kapten PSM Makassar itu harus berpindah posisi.

Ia mendapatkan peran baru di lini pertahanan PSM.

(Baca Juga: Baru Sehari Melatih, Djanur Harus Kehilangan Pemain Andalan Luis Milla)


Pelatih PSM, Robert Rene Alberts telah memutuskan untuk menunjuk Zulkifli sebagai seorang bek tengah.

"Zul mulai menua. Faktor umur adalah alasan saya menjadikannya bek tengah," ucap Robert dikutip BolaSport.com dari laman resmi PSM.

Ini jelas berbeda dengan posisi Zulkifli sebelumnya sebagai bek sayap kanan di PSM.

Pelatih asal Belanda itu juga menegaskan pengalaman menjadi faktor kuat perubahan posisi Zulkifli.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : psmmakassar.com
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Untung Besar jika Menang, Jonatan Christie Tanpa Beban Sambut Shi Yu Qi dari Kabut Olimpiade

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X