Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alasan Mario Gomez soal Keyakinan Persib Bakal Curi Poin dari Borneo FC

By Bayu Chandra - Sabtu, 15 September 2018 | 15:50 WIB
 Pelatih Persib Bandung Roberto Carlos Mario Gomez memberikan arahan kepada para pemainnya.
PERSIB.CO,ID
Pelatih Persib Bandung Roberto Carlos Mario Gomez memberikan arahan kepada para pemainnya.

Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez percaya diri dalam menghadapi Borneo FC pada pekan ke-22 Liga 1 2018. Partai away ini bakal terlaksana di Stadion Batakan, Balikpapan, Kalimantan Timur, Senin (17/9/2018). 

Persib Bandung baru saja meraih hasil positif saat menghadapi Arema FC di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Kamis (13/9/2018).

Klub berjulukan Maung Bandung itu berhasil meraih tiga poin setelah menang 2-0 di kandang mereka.

(Baca juga: Dua Laga Terbaru Liga Thailand 2 2018, Ryuji Utomo dan Yanto Basna Masih di Jalur Istimewa)

Hasil itu membawa Persib kokoh di puncak klasemen Liga 1 2018 dengan meraih 38 poin.

Menanggapi kemengan atas Arema FC, Mario Gomez pun percaya diri dapat mencuri poin dari tuan rumah Borneo FC.

(Baca juga: Panpel Persela Rilis Info Tiket Laga Kontra Bhayangkara FC)

Dikutip BolaSport.com dari laman Persib, Sabtu (15/9/2018), kemenangan atas Arema FC menurut Gomez dapat menjadi motivasi bagi pemain Maung Bandung seperti Victor Igbonefo.

Sebab, Persib masih terus mencoba memperlebar jarak dengan para pesainya di Liga 1 2018 untuk memuluskan langkah meraih gelar juara musim ini.

"Kami menang lawan Arema FC dan itu adalah satu poin plus untuk tim. Kemenangan itu tentu membuat kami semakin percaya diri menghadapi Borneo FC," kata Gomez.

(Baca juga: PSS Apresiasi Dukungan Suporternya di Markas Martapura FC)

Borneo FC baru saja mengalami kekalahan tipis 0-1 dari Persija Jakarta pada pekan ke-21 Liga 1 2018.

Satu gol dari Persija dibuat langsung oleh Novri Setiawan pada menit ke- 90+4'.

(Baca juga: Eks Winger dan Gelandang Serang Atletico Madrid Mandul, Klub China Ini Tetap Menang via Gol Bek Mereka)

Laga kandang bagi Borneo FC itu digelar di markas Mitra Kukar, Stadion Aji Imbut, Tenggarong, Kalimantan Timur, Rabu (12/9/2018).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Ingin Kontrak Mo Salah Diperpanjang, Arne Slot dan Robertson Kompak Beri Tekanan ke Liverpool

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136