Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

November Ceria bagi Persib dan Persija di Klasemen Liga 1, Ini Alasannya

By Nungki Nugroho - Kamis, 1 November 2018 | 16:06 WIB
 Persib Bandung vs Persija Jakarta
SuperBall.id
Persib Bandung vs Persija Jakarta

November 2018 bisa menjadi bulan ceria bagi Persib Bandung dan Persija Jakarta jika mampu memanfaatkan pertandingan di tiap pekan Liga 1 2018.

Hal ini mengacu pada persaingan di tiga besar klasemen Liga 1 2018 antara PSM Makassar, Persib, dan Persija.

Sempat terpuruk selama Oktober, kini Persib berpeluang kembali ke jalur kemenangan pada November 2018.

Pasalnya, tim Maung Bandung kembali diperkuat dua pilar andalan di sektor penyerangan, Jonathan Bauman dan Ezechiel N'douassel.

(Baca Juga: Persib Bandung Pincang saat Jalani Laga Tandang ke Jakarta)


Bauman dan N'douassel telah menyelesaikan masa larangan bermain dan siap menjadi senjata Maung Bandung dalam melakoni empat laga selama November.

Secara berurutan, Persib akan menghadapi Bhayangkara FC, PSMS Medan, PSIS Semarang, dan Perseru Serui.

Bukan tidak mungkin Persib yang saat ini di peringkat ketiga bisa kembali ke puncak klasemen Liga 1 jika mampu menyapu bersih kemenangan.

Dengan syarat, dua pesaingnya, Persija dan PSM Makassar menunjukkan penampilan yang kurang baik.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Pedasnya Jemari Netizen, Kapten Red Sparks Mawas Diri Setelah Terima Banyak Tekanan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X