Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sriwijaya FC Terancam Turun Kasta, Manajemen Kecewa dengan PSSI Karena Hal Ini

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Minggu, 4 November 2018 | 19:16 WIB
Tim Advokasi Masyarakat Peduli Sriwijata FC, memberikan keterangan pers terkait pembiayaan klub Sriwijaya FC, Rabu (12/9/2018) di Palembang.
NOVERTA SALYADI/BOLASPORT.COM
Tim Advokasi Masyarakat Peduli Sriwijata FC, memberikan keterangan pers terkait pembiayaan klub Sriwijaya FC, Rabu (12/9/2018) di Palembang.

Saat ini, Sriwijaya FC tengah dirundung masalah terkait posisi mereka pada klasemen sementara Liga 1 2018 yang terombang-ambing di batas zona degradasi dan PSSI dianggap salah satu 'peyebabnya'.

Manajemen Sriwijaya FC beralasan kalau saat ini timnya sering mengalami krisis pemain saat bertarung di Liga 1 2018 dan PSSI punya andil dalam masalah ini.

(Baca Juga: Hasil Liga 1 2018 - Persebaya Sukses Pesta Gol ke Gawang Persija di Depan Ribuan Bonek)

Hal itu akibat banyak pemain Sriwijaya FC yang dipanggil PSSI untuk memperkuat timnas Indonesia.

"Materi pemain yang ada cukup memadai. Kadang-kadang, lima pemain dipanggil (timnas), jadi kami kewalahan," ujar Komisaris Utama sekaligus Direktur Utama PT Sriwijaya Optimis Mandiri (SOM), Muddai Madang.

(Baca juga: Cetak Dua Gol dan Menang Besar di Liga Brunei, Pemain Indonesia Ini Mendedikasikan untuk Korban Lion Air JT 610)

"Kami sudah protes, bahkan kemarin saat lawan Persela melakukan itu," ucapnya yang dilansir BolaSport.com dari Sripoku.

Pada pertemuan terakhir, Sriwijaya FC harus menelan pil pahit setelah dihajar tuan rumah Persela Lamongan dengan skor 0-3.

(Baca juga: Gandeng Borussia Dortmund, Klub Elite Liga Thailand Ini Dinilai Memiliki Langkah Maju)

Muddai Madang menjelaskan kalau sebelum laga tersebut, pihaknya sudah mengajukan surat keringanan kepada PSSI, untuk meminjam Alberto Goncalves dan Zulfiandi.

Kedua pemain tersebut tergabung dengan timnas Indonesia untuk persiapan menghadapi gelaran Piala AFF 2018.

(Baca Juga: Persebaya vs Persija - Bajul Ijo Ungguli Macan Kemayoran pada Babak Pertama)

Namun saat manajemen Sriwijaya FC mengajukan surat keringanan, PSSI tidak memberikan izin dan membuat pihaknya kecewa.

"Kami cuma pinjam sehari. Kami kirim surat resmi, tetapi tetap tidak dipenuhi," kata Muddai.

(Baca juga: Sembilan Gol Tercipta, Asa Fabio Cannavaro Buat Sejarah di Liga Super China pun Menuju Sirna)

"Ini kendala kami. Jadi kami sama-sama berusaha agar Sriwijaya FC tetap bertahan di Liga 1 2018," tuturnya memungkasi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Rekap Hasil China Masters 2024 - Dua Final untuk Indonesia, Jonatan Gulung Shi Yu Qi, Sabar/Reza Double Kill Ganda China

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X