Naiknya Barito ke peringkat kedelapan membuat Arema FC turun satu tingkat ke posisi 11 klasemen Liga 1 2018.
(Baca juga: Berita Liga 1 2018 - Suporter Persebaya Berikan Pesan untuk Persija dalam Aksara Jawa, Ini Artinya )
Barito Putera Akhiri Masa Kelam Setelah Taklukkan PS Tira https://t.co/m7mJIryPAQ
— BolaSport.com (@BolaSportcom) November 5, 2018
Skuat Singo Edan memiliki 38 poin sama dengan Persebaya, tetapi Arema kalah dalam selisih gol.
Sementara itu, delapan tim kandang sukses memetik kemenangan pada pekan ke-29 Liga 1 2018.
Sedangkan Persib Bandung merupakan satu-satunya tim tandang yang meraih kemenangan.
(Baca juga: AFC Puji Suporter Indonesia pada Piala Asia U-19 2018, Rekor Baru di Era Modern! )
Berikut hasil dan klasemen Liga 1 2018 pada pekan ke-29:
Persela Lamongan 3-0 Sriwijaya FC
Bhayangkara FC 1-2 Persib Bandung
Bali United 2-0 Madura United
PSMS Medan 3-2 Borneo FC
Perseru Serui 3-1 Mitra Kukar
PSIS Semarang 2-1 Arema FC
PSM Makassar 4-2 Persipura Jayapura
Persebaya Surabaya 3-0 Persija Jakarta
Barito Putera 3-1 PS Tira
Editor | : | Ferril Dennys Sitorus |
Sumber | : | instagram.com/infoligaindonesia_ |
Komentar