Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga 1 Raih Peringkat Ketiga Penghargaan AFC-SPIA 2018

By Bagas Reza Murti - Rabu, 21 November 2018 | 14:47 WIB
Logo Liga 1 2018
SUPERBALL.ID/ NDARU GUNTUR
Logo Liga 1 2018

Kompetisi tertinggi Liga Indonesia, GO-JEK Liga 1 meraih peringkat ketiga sebagai Best Developing Football League of The Year oleh penghargaan yang digagas AFC bekejasama dengan SPIA (Sports Industry Awards).

Liga 1 berhak menerima medali perunggu dalam kategori Best Developing Football Leagu of The Year, usai kalah dari India (I-League) yang berada di peringkat kedua, dan Vietnam (V-League) yang menduduki peringkat pertama.

CEO PT Liga Indonesia Baru (LIB), Risha Adi Widjaya mengucapkan syukur Liga 1 bisa mendapatkan penghargaan tersebut.

"Kami sangat bangga dengan pencapaian ini. Paling tidak, penghargaan ini sebagai bukti sahih bahwa dunia internasional telah mengakui bagaimana eksistensi Go-Jek Liga 1 2018 selama ini. Mudah-mudahan ini menjadi awal yang lebih bagus buat perkembangan kompetisi sepak bola di Indonesia berikutnya," ujar Risha dilansir BolaSport.com dari situs resmi Liga.

Baca Juga:

Federasi Sepak bola Asia (AFC) bersama Sport Industry Awards (SPIA) menyertakan GO-JEK Liga 1 2018 sebagai salah satu dari 10 kandidat peraih penghargaan Best Developing Football League of the Year 2018, pertengahan Oktober silam.

Negara-negara lain yang liga domestiknya masuk nominasi kategori ini yaitu Bhutan, Filipina, Guam, India, Kirgistan, Singapura, Tajikistan, Vietnam, dan Yordania.

Penilaian AFC dan SPIA berdasarkan 11 poin, di antaranya manajemen, administrasi, finansial, kompetisi, promosi, dan komunikasi-publikasi.

Di setiap kategori, AFC merampingkan nominasi menjadi hanya 3 saja.

Penghargaan diterima dalam acara puncak bertajuk SPIA Conference & Awards 2018 di Centara Grand, Bangkok, Thailand pada Selasa (20/11/2018).

(Baca Juga: Pernyataan Resmi Persib Bandung Terkait Isu Suap dan Pengaturan Skor)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : liga-indonesia.id
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Diam-diam Megawati Stres Juga Saat Red Sparks Hancurkan Tim Legendaris

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X