Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga 1 2018, Persib Bandung Terancam Kehilangan Dua Pilar Penting saat Hadapi Persela Lamongan

By Nungki Nugroho - Senin, 26 November 2018 | 16:44 WIB
   Bek Persib, Victor Igbonefo (tengah), bersama Michael Essien (kiri), dan Supardi Nasir, saat melakoni laga uji coba melawan Diklat Persib di Stadion si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Senin (8/1/2018).
BUDI KRESNADI/BOLASPORT.COM
Bek Persib, Victor Igbonefo (tengah), bersama Michael Essien (kiri), dan Supardi Nasir, saat melakoni laga uji coba melawan Diklat Persib di Stadion si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Senin (8/1/2018).

Persib Bandung terancam kehilangan dua pilar penting saat bertandang ke markas Persela Lamongan pada pekan ke-33 Liga 1 2018.

Persib Bandung terancam kehilangan Victor Igbonefo dan Supardi Nasir dalam lawatannya ke markas Persela Lamongan pada pekan ke-33 Liga 1 2018.

Dokter tim, Rafi Ghani, mengatakan kedua pemain tersebut mengalami cedera saat menghadapi Perseru Serui pekan lalu.

"Jadi untuk Supardi ada otot yang spasme (kram). Itu terjadi saat tanding (lawan Perseru Serui), ada keluhan di lapangan, (Supardi) langsung ditarik. Mudah-mudahan bukan cedera yang serius," ujar Rafi Ghani dikutip BolaSport.com dari Tribun Jabar.

(Baca Juga: Berita Liga 1 2018 - PSM Makassar Menang Telak, Robert Alberts Telan Ludah Sendiri?)

Kondisi berbeda terjadi pada Victor Igbonefo yang merasa kesakitan setelah pertandingan.

"Victor Ada keluhan di low back pain, di pinggang bagian belakang. Waktu tanding ada jatuh, tabrakan sama Made. Tadi pas bangun tidur, ada keluhan. Jadi, tadi ( Victor Igbonefo) diterapi dulu. Mudahan-mudahan, itu bukan cedera serius," katanya Rafi Ghani.

Rafi Ghani belum bisa memastikan terkait peluang bermain keduanya di laga kontra Persela pada Sabtu (1/12/2018), .

Kemungkinan besar keduanya bisa diturunkan dengan catatan tidak ada cedera tambahan di sesi latihan.

"Insya Allah, (mereka) bisa kalau cedera hanya sebatas sekarang dan sudah sembuh sebelum lawan Lamongan. Jangan sampai ada cedera baru pada saat latihan," ucap Ghani menambahkan.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : jabar.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Alasan Kevin Diks Sempat Kaget Saat Pertama Main di Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X