Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tinggalkan Mitra Kukar, ke Mana Eks Bomber Sevilla Ini Berlabuh?

By Nungki Nugroho - Jumat, 14 Desember 2018 | 06:28 WIB
  Pemain Mitra Kukar, Fernando Rodriguez saat melawan Bhayangkara FC di Stadion PTIK, Jakarta, Kamis (17/5/18) malam WIB.
MUHAMMAD BAGAS/BOLASPORT.COM
Pemain Mitra Kukar, Fernando Rodriguez saat melawan Bhayangkara FC di Stadion PTIK, Jakarta, Kamis (17/5/18) malam WIB.

Eks striker Sevilla, Fernando Rodriguez Ortega, telah menyampaikan perpisahan kepada Mitra Kukar yang terdegradasi dari Liga 1 2018.

Mitra Kukar telah gagal mendapatkan tiket untuk berkompetisi di Liga 1 2019.

Skuat berjulukan Naga Mekes harus mengakhiri musim 2018 di peringkat ke-16 klasemen dengan 39 poin.

Terdegradasi ke Liga 2 2019, Mitra Kukar pun bakal ditinggal oleh beberapa pemain asingnya.

(Baca Juga: Jacksen Tiago Tak Bangga dengan Prestasi Pemain Barito Putera di Liga 1 2018)

Termasuk eks striker Sevilla, Fernando Rodriguez Ortega, yang baru-baru ini mengunggah salam perpisahan melalui media Instagram.

"Akhir musim yang menyedihkan, saya berharap dan berdoa untuk kebaikan Mitra Kukar, semoga mereka segera kembali ke tempat yang sepantasnya," tulis Rodriguez.

Meski harus hengkang dari Indonesia, Fernando mengaku tidak menutup kemungkinan untuk kembali membela kontestan Liga 1.

"Saya akan segera memulai petualangan baru di Liga 1, di mana saya sangat tertarik dengan itu," tulisnya menambahkan.

(Baca Juga: Rumor Transfer Liga 1 2018 - Hansamu Yama Pranata Nyaris Gabung Persebaya Surabaya)

Namun begitu, pemain berusia 31 tahun itu masih enggan memberitahu tim yang akan dibelanya.

"Terima kasih untuk semua orang Indonesia, saya akan kembali ke negara hebat dengan orang-orang hebat ini," tulisnya mengakhiri.

Tentu jasa Fernando dibutuhkan oleh para kontestan Liga 1 musim depan.

Pasalnya, Fernando merupakan salah satu striker subur di kompetisi Liga 1 2018.

(Baca Juga: Terkuak, Ini Bocoran Calon Pelatih Baru Persib Bandung Pengganti Mario Gomez)

Pada musim pertama di Indonesia bersama Mitra Kukar, ia mampu mencetak 15 gol dari 30 pertandingan.

Bahkan, pemilik nomor punggung sembilan ini sempat beberapa pekan menjadi pencetak gol terbanyak di Liga 1 2018.

Sebelum akhirnya digeser oleh Aleksandar Rakic, Ezechiel Ndouassel, David Da Silva, dan deretan striker asing lain.

(Baca Juga: Rumor Transfer - Top Scorer Liga 1 2018 Beri Kode untuk Persija Jakarta?)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Apapun itu, terima kasih abah.... . #persib .

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : instagram.com/rodriguez9pro
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Inggris - Jebolan Piala Dunia U-17 2023 Cetak Gol Debut, Arsenal Hajar Nottingham

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X