Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marko Simic: Liga 1 Bukan Kompetisi Mudah

By Bagas Reza Murti - Jumat, 14 Desember 2018 | 05:58 WIB
Kapten Sriwijaya FC, Yuu Hyun-koo terkapar dan strker Persija Jakarta, Marko Simic di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang,  Sabtu (24/11/2018).
FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Kapten Sriwijaya FC, Yuu Hyun-koo terkapar dan strker Persija Jakarta, Marko Simic di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Sabtu (24/11/2018).

Berhasil mengantarkan Persija Jakarta meraih juara Liga 1 2018, Markos Simic mulai buka suara soal liga tertinggi di Indonesia tersebut.

Di musim pertamanya bermain di Liga Indonesia, Simic menyumbangkan tiga gelar juara untuk Persija Jakarta sepanjang 2018, yaitu di turnamen internasional Boost Sports Super Fix di Malaysia, Piala Presiden dan juara Liga 1 Indonesia.

Total, ia mencetak 38 gol dalam 44 laga. Simic menorehkan 11 gol di Piala Presiden 2018, sembilan gol Piala AFC 2018 dan 18 gol Liga 1 Indonesia tahun 2018.

Namun, Simic tetap menganggap kompetisi Liga 1 bukan komnpetisi yang mudah.

(Baca Juga: Kicauan Bek PSM Makassar yang Meminta PT LIB dan PSSI Belajar dari Kesalahan)

"Saya tak ingin bersombong, tetapi pencapaian Persija adalah luar biasa. Saya tahu orang akan berpikir 'Liga Indonesia yang konyol', tetapi sesungguhnya kompetisi ini (Liga 1) sangat sulit," ujar Simic seperti dilansir BolaSport.com dari media Kroasia, Index Sport.

"Liga Indonesia telah menjadi salah satu liga paling berkembang di Asia tahun ini. Ini bukan hal kecil. Liga ini sangat kompetitif. Saat bermain melawan tuan rumah, anda seakan bermain melawan wasit dan suporter."

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by MARKO SIMIC (@markosimic_77) on

"Setiap tim selalu fokus pada pertahanan saat melawan saya, mereka tak pernah membiarkan saya bernafas. Mereka memberi penjagaan secara ketat dengan dua orang dan anda tak bisa membayangkan bagaimana kejamnya mereka saat berduel. Wasit juga tak punya banyak simpati dan sangat sulit untuk bermain," ujar Simic.

Selain berbicara soal Liga 1, Simic juga sebelumnya berbicara soal beberapa tim yang meminatinya usai membawa Persija Jakarta juara.

"Ada beberapa cerita soal ketertarikan dari tim-tim Uzbekistan dan sekarang ada kontak dari beberapa klub Turki. Salah satu klub Yunani bahkan berencana meminjam saya hingga akhir musim, namun semuanya masih dalam tahap negosiasi," ujar Simic.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : index.hr/sport
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Ungkap Coret Eliano Reijnders di Laga Timnas Indonesia Vs Jepang, Tidak Baik

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X