Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Resmi Bertahan Bersama Madura United, Satria Tama Mengaku Sempat Diincar oleh Dua Klub

By Nungki Nugroho - Rabu, 19 Desember 2018 | 16:07 WIB
Kiper Madura United, Satria Tama, melakukan pemanasan menjelang dimulainya laga pekan kedua Piala Presiden 2018 Grup C melawan PS Tira Bantul di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, Jawa Timur, Selasa (23/01/2018) sore.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Kiper Madura United, Satria Tama, melakukan pemanasan menjelang dimulainya laga pekan kedua Piala Presiden 2018 Grup C melawan PS Tira Bantul di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, Jawa Timur, Selasa (23/01/2018) sore.

Kiper tim nasional (timnas) U-22 Indonesia pada SEA Games 2017, Satria Tama mengaku sempat ditawari oleh dua tim sebelum memutuskan untuk melanjutkan kerja sama dengan Madura United.

Satria Tama menjadi salah pilar pertahanan Madura United pada Liga 1 2018.

Cederanya Hery Prasetyo membuat Satria kemudian dipilih sebagai kiper utama Madura United sepanjang musim 2018.

Kini, ia telah memutuskan untuk memperpanjang kontrak bersama Madura United hingga 2020.

(Baca Juga: Transfer Liga 1 - Sempat Dukung Persebaya, Kiper Jebolan Timnas U-22 Indonesia Bertahan di Madura United)

Jauh sebelum ini, kiper asal Sidoarjo itu mengaku sempat ditawari oleh dua klub lain.

Ia tak mau menyebutkan dua tim tersebut dari Indonesia atau bukan.

(Baca juga: Yang Terbaru dari Grup Barat 8 Besar Liga 3 2018 - Tuan Rumah Sementara Jadi Penguasa)

"Ada (penawaran), tetapi saya harus berkomitmen dua tahun kontrak di Madura," ucap Satria dikutip BolaSport.com dari laman resmi Liga 1.

"Ada pokoknya, kalau disebutkan (dua tim yang ingin merekrut) jangan, yang jelas tahun ini saya juga mendapatkan tawaran dari tim lain."

(Baca Juga: Harga Pasaran Pemain Jebolan Liga Europa Milik Bali United Capai Rp 20 Miliar)


Kiper muda Madura United, Satria Tama, saat tampil melawan PSMS Medan pada pekan ke-14 di Stadion Gelora Ratu Pamelingan Pamekasan, Jawa Timur, Minggu (08/07/2018) sore.(SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

Namun begitu, pemain berusia 21 tahun itu memiliki satu alasan utama untuk tetap bergabung dengan Laskar Sape Kerrab musim depan.

"Bertahan itu semua karena situasi dan kondisi. Saya lihat di Madura United sangat kental dengan kekeluargaannya," kata kiper bernomor punggung 88 tersebut.

(Baca juga: Klub Liga Thailand Ini Resmi Pakai Jasa Pelatih Kelahiran Barcelona untuk 2019)

"Dengan kekeluargaan, semua terasa enak dan nyaman untuk dijalani," tuturnya menambahkan.

Terakhir, Satria berharap bisa membawa Madura United meraih prestasi pada Liga 1 2019.

"Saya juga berharap bisa berprestasi dengan Madura United untuk musim depan," ujarnya mengakhiri.

(Baca Juga: Dua Pemain Asing Kejar Naturalisasi, Layak Gabung Timnas Indonesia?)

(Baca juga: Calon Pemain Naturalisasi Baru Timnas Malaysia Adalah Gelandang yang Lahir di Inggris)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kira-kira siapa yang lebih layak melatih Manchester United? . #manchesterunited #manunited

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : maduraunitedfc.com
REKOMENDASI HARI INI

ASEAN Cup 2024 - Calon Lawan Timnas Indonesia Gilas Klub K-League 1 di Laga Uji Coba

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X