Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persiwa Wamena Tak Menyerah Begitu Saja di Babak 16 Besar

By Suci Rahayu - Jumat, 29 September 2017 | 10:15 WIB
Ekspresi pemain Persiwa Wamena, Yesaya Nikanor Kamare (tengah), saat tampil melawan Madura FC dalam laga pekan ke-2 babak 16 besar Liga 2 di Stadion Ahmad Yani, Sumenep, Jawa Timur, Rabu (27/09/2017) sore.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Ekspresi pemain Persiwa Wamena, Yesaya Nikanor Kamare (tengah), saat tampil melawan Madura FC dalam laga pekan ke-2 babak 16 besar Liga 2 di Stadion Ahmad Yani, Sumenep, Jawa Timur, Rabu (27/09/2017) sore.

Baru mendapatkan satu poin dari dua laga membuat peluang Persiwa Wamena untuk bisa melaju dari babak 16 Besar Liga 2 semakin menipis. 

Kendati begitu, skuat yang berjuluk Badai Pegunungan Tengah ini masih belum menyerah.

Persiwa Wamena tergabung dengan Grup D pada babak 16 Besar Liga 2.

Pada laga pertama, Persiwa ditahan imbang oleh Martapura FC di kandang.

Sementara, di pertandingan kedua, Persiwa kalah dengan skor 2-1 dari Madura FC. Baru satu poin di kantongi.

(Baca Juga: Lazio Sukses Kalahkan Zulte Waregem 2-0, Inzaghi Tetap Kecewa)

“Kita masih ada peluang karena satu tim ini nanti akan dibagi dua. Memang posisi kita di papan bawah tapi ini masih ada 4 pertandingan. Ada evaluasi sebelum laga ketiga nanti,” kata Pelatih Persiwa Wamena, Djoko Susilo.

Djoko punya alasan mengapa masih menyimpan rasa optimis bisa lolos dari Grup D.


Pelatih Persiwa Wamena, Djoko Susilo, saat mendampingi timnya melawan Madura FC dalam laga pekan ke-2 babak 16 besar Liga 2 di Stadion Ahmad Yani, Sumenep, Jawa Timur, Rabu (27/09/2017) sore.(SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

Djoko melihat bahwa persaingan di Grup D sebenarnya tidak terlalu berat. Ia juga menilai bahwa semua tim punya materi dan kans untuk lolos yang sama.

Tapi, Persiwa selama ini hanya kurang efektif dalam memanfaatkan peluang mencetak gol dari dua laga yang sudah dimainkan.

Kondisi tersebut tidak lepas dari persiapan Habel Satya dan kolega yang minim jelang ambil bagian di Liga 2.

“Selain itu, kita juga menjadi tim musafir. Harus kita akui selalu berat menjadi musafir berat dalam hal teknis maupun non teknis,” kata Djoko.

Persiwa selama ini memang tidak bermain di Stadion Pendidikan, Wamena, yang selama ini jadi markas mereka.

(Baca Juga: Wah! Tak Mau Lambat, MU Akan Segera Pinang Satria Tama Dalam Waktu Dekat)

Pada babak penyisihan Grup 8, Persiwa bermain di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo. Stadion yang sama jadi markas Persiwa di babak 16 Besar.

“Kalau kita tampil di depan publik sendiri pasti ada support nah ini kita tidak punya. Tetapi ini bagus untuk pemain karena masih muda-muda apalagi tim ini dua tahun tidak ikuti event apapun juga menurut saya sudah sampai sini luar biasa kita akan bicara nanti di 2018 ,” tutup Djoko.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Gara-Gara Buang Keunggulan 3 Gol, Man City Dapat Rekor Nyeleneh di Liga Champions

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136