Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persebaya Anggap Duel Melawan Martapura sebagai Partai Final

By Budi Kresnadi - Jumat, 24 November 2017 | 23:11 WIB
Selebrasi pemain Persebaya, Irfan Jaya, seusai membobol gawang PSIS Semarang  pada laga pembuka 8 besar Liga 2 musim 2017 untuk Grup Y, Rabu (15/11/2017)
HERKA YANIS/BOLASPORT.COM
Selebrasi pemain Persebaya, Irfan Jaya, seusai membobol gawang PSIS Semarang pada laga pembuka 8 besar Liga 2 musim 2017 untuk Grup Y, Rabu (15/11/2017)

Persebaya siap luar-dalam untuk menghadapi Martapura FC pada semifinal Liga 2 2017 yang dihelat di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Sabtu (25/11/2017).

Manajer Persebaya, Chairul Basalamah, mengatakan duel kedua tim akan berlangsung menarik, Persebaya dan Martapura FC saling mengalahkan di fase grup.

"Musuh pernah kami hadapi sebelumnya dan merupakan laga paling seru di grup kami," ujar Chairul pada konferensi pers jelang laga di Hotel Horison, Kota Bandung, Jumat (24/11 /2017).

Menurut sang pelatih, hanya satu pemain yang tak bisa tampil pada laga ini, yaitu Solihin. Pemain muda ini dipulangkan ke Surabaya karena kakinya retak.

(Baca juga: Menkeu Sri Mulyani Jamin Penyelenggaraan Asian Games Sudah Masuk Alokasi APBN 2018)

Selain Solihin, pemain Persebaya lainnya dalam kondisi bagus secara fisik maupun mental. Bahkan, mereka sudah siap dengan segala kemungkinan.

Ia menegaskan timnya sudah melakoni perjalanan panjang dan berdarah-darah. Untuk itu, tim asuhan Angel Alfredo Vera ini bertekad menuntaskan kompetisi Liga 2 2017 dengan hasil maksimal.

"Kami tak mau setengah-setengah. Para pemain siap bermain habis-habisan melawan Martapura dalam pertandingan yang kami anggap sebagai partai final," jelasnya.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Persebaya Sedang On Fire, Paul Munster Bidik Hasil Sempurna Saat Hadapis PSBS Biak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
6
11
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Dewa United
6
7
9
Persita
5
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Alavés
6
10
6
Athletic Club
6
10
7
Celta Vigo
5
9
8
Real Betis
5
8
9
Mallorca
6
8
10
Rayo Vallecano
5
7
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Udinese
4
10
3
Napoli
4
9
4
Empoli
5
9
5
Inter
4
8
6
Juventus
4
8
7
Lazio
4
7
8
Atalanta
4
6
9
Verona
5
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X