Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tiga Permintaan Ini Tak Dipenuhi Jadi Alasan Baryadi Mundur dari Kursi Manajer PSS Sleman, Salah Satunya Uang 19 Miliar

By Stefanus Aranditio - Kamis, 4 Januari 2018 | 18:15 WIB
Manajer PSS Sleman, Baryadi
www.pss-sleman.co.id
Manajer PSS Sleman, Baryadi

Manajer anyar PSS Sleman, Baryadi mengejutkan publik PSS setelah dirinya menyatakan diri mundur dari jabatannya sebagai manajer.

Dilansir BolaSport.com dari jogja.tribunnews.com, manajer anyar PSS SlemanBaryadi yang baru didatangkan pada 27 November 2017 ini mengaku belum mendapatkan kejelasan tentang statusnya.

"Saya bukan mundur, wong kontrak saja belum ada. Jadi posisi saya memang belum bisa dikatakan resmi sebagai manajer tim PSS," ungkap Baryadi.

Selain tidak adanya hitam diatas putih, Baryadi juga mengaku PT Putra Sleman Sembada (PT PSS) kurang serius dalam membangun tim PSS Sleman.

Baryadi merasa kurang leluasa dalam membangun skuat Super Elja untuk musim depan.

(Baca Juga: Ditinggal Pilar Tim, Simon McMenemy akan Mati-matian Pertahankan Pemain Asing Ini)

Tiga permintaan Baryadi untuk membangun PSS Sleman juga tidak mendapat respon yang baik dari PT PSS.

Tiga permintaan tersebut yakni soal pemindahan mess pemain, lalu soal katering makan untuk pemain dan permintaan kuota dana untuk belanja pemain.

"Sampai saat ini ketiganya belum terealisasi tapi saya malah dikejar-kejar untuk tanda tangan kesanggupan menyediakan dana untuk kebutuhan di luar manajemen seperti biaya nonteknis. Kalau soal ini seharusnya tidak perlu dikejar-kejar karena direksi seharusnya sudah paham komitmen saya sejak awal untuk membawa tim ini ke Liga 1. Apalagi saya juga putra daerah," ungkap Baryadi.

(Baca Juga: PSSI Minta PT LIB Jangan Ganggu Agenda Timnas Indonesia)

Baryadi mengaku punya rencana yang baik untuk PSS Sleman, terlebih dirinya merupakan putra daerah Sleman.

Namun, anggaran 19 miliar Rupiah yang diajukan Baryadi untuk memperkokoh kekuatan tim termasuk belanja pemain, tidak direspon PT PSS.

Baryadi tak memungkiri permintaannya telalu besar, namun dirinya mengatakan ini semua untuk PSS Sleman.

"Ketika pemain bintang itu datang ke PSS pasti saya yakin bisa memunculkan permianan yang menghibur. Banyak mendatangkan penonton ke stadion dan imbasnya pendapatan tim dari penjualan tiket pasti akan meningkat, di sisi lain sponsor juga pasti berdatangan. Tapi ini yang tidak dipahami direksi PT PSS," tutup Baryadi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : jogja.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Disindir Lebih Buruk dari Erik ten Hag, Pep Guardiola Cari-cari Alasan Man City Hancur Dilibas Tottenham

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X