Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persis Solo Uji Dua Calon Pemain Baru di Sesi Latihan

By Nungki Nugroho - Senin, 19 Maret 2018 | 19:51 WIB
 Jafri Sastra (kedua dari kanan) resmi ditunjuk sebagai pelatih Persis Solo di Balai Persis, Rabu (14/3/2018).
CHRISTINAKASIH/BOLASPORT.COM
Jafri Sastra (kedua dari kanan) resmi ditunjuk sebagai pelatih Persis Solo di Balai Persis, Rabu (14/3/2018).

 Pelatih baru Persis Solo, Jafri Sastra, mendatangkan pemain berposisi sebagai stopper dan bek kiri pada sesi latihan di Lapangan Bolon, Colomadu, Senin (19/03/2018).

Dua pemain tersebut, Absor Fauzi dan Said Mardjan. Absor berposisi sebagai stoper dan Said Mardjan berposisi sebagai bek kiri.

Sebelum mencoba peruntungan di Solo, Absor membela PSS Sleman pada musim lalu.

“Siang ini saya baru sampai di Solo dan sore langsung ikut latihan bersama tim. Alhamdulillah bisa berlatih di Persis. Saya akan tunjukkan kerja keras dan permainan terbaik saat latihan bersama tim,” kata Absor.

(Baca Juga: 3 Marquee Player Liga 1 Musim 2017 yang Masih Bertahan di Indonesia)

Mantan kapten Persiba Balikpapan tersebut tertarik dengan keseriusan manajemen Persis untuk promosi ke Liga 1 musim depan.

“Persis adalah tim besar dengan basis suporter sangat banyak dan fanatik. Harapan saya bisa bergabung dengan tim ini untuk bersama-sama mewujudkan target Liga 1,” ujar Absor.

Pemain ini mengikuti jejak beberapa rekannya di Persiba Balikpapan yakni Galih Sudaryono, Sunarto, Oky Derry, dan Johan Yoga Utama.

Sementara itu, Said Mardjan berposisi di bek kiri, pos yang saat ini tengah diburu Jafri Sastra untuk menambah kekuatan Persis Solo.

Di bek kiri, Persis hanya memiliki Soni Setiawan.

Musim lalu, Soni tak pernah sekalipun absen bersama Laskar Sambernyawa, julukan Persis Solo.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : Persis-solo.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Lawan Timnas Indonesia, Jepang Punya Striker yang Jauh Lebih Ganas dari Mesin Gol Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X