Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Laga Uji Coba Persijap vs Persis Solo Batal, Ini Alasan Kepolisian

By Irfa Ulwan - Rabu, 28 Maret 2018 | 11:48 WIB
Para pemain Persijap Jepara untuk musim 2018 yang berlaga di Liga 3.
Media Officer Persijap
Para pemain Persijap Jepara untuk musim 2018 yang berlaga di Liga 3.

Laga yang mempertemukan Persijap Jepara dengan Persis Solo urung digelar.

Padahal rencananya laga tersebut akan digelar Kamis (29/3/2018) sore WIB.

Laga yang sejatinya akan digelar di Stadion Gelora Bumi Kartini (GBT) Jepara tersebut hingga satu hari menjelang pertandingan belum mendapatkan izin keamanan dari kepolisian.

Dilansir BolaSport.com dari laman persijap.co.id secara verbal pihak kepolisian juga tidak menyetujui digelarnya laga yang dijadikan persiapan tim menyambut Liga 3 Nusantara.

(Baca Juga: Persijap Beri Penghormatan pada Pesepakbola Berusia 13 Tahun yang Meninggal Dunia di Lapangan)

Manajemen Laskar Kalinyamat meminta maaf setelah berbagai daya dan upaya, menemui kesulitan dalam mengurus izin keamanan akhir-akhir ini.

Pihak kepolisian mengatakan, alasan tidak diturunkannya izin karena menjelang pilkada, serta bentrokan antar suporter yang pernah terjadi dan diperkirakan akan kurang kondusif, tulis persijap.co.id.

Manajemen Persijap Jepara meminta maaf sebesar-besarnya kepada seluruh suporter, baik dari Persijap maupun Persis Solo atas batalnya laga uji coba tersebut.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : persijap.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Seminggu Krusial Mees Hilgers dan Eliano Reijnders, Erick Thohir Wanti-wanti Sumpah WNI, Deadline Register hingga Keduanya Bisa Main Saat Lawan Bahrain dan China

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X