Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persiba Balikpapan Akan Menjamu PSS Sleman di Uji Coba Terakhir Jelang Liga 2

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Jumat, 30 Maret 2018 | 18:10 WIB
 Skuad Persiba Balikpapan saat tampil di Piala Gubernur Kaltim 2018.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Skuad Persiba Balikpapan saat tampil di Piala Gubernur Kaltim 2018.

Persiba Balikpapan terus berbenah menuju bergulirnya Liga 2 yang sesuai rencana akan dilaksanakan per 7 April 2018. Sesama klub Liga 2, PSS Sleman bakal jadi ujian terbaru skuat dengan julukan Beruang Madu akhir pekan ini.

Merasa belum cukup maksimal dengan laga uji coba sebelumnya, Persiba Balikpapan akan menjamu PSS Sleman di Stadion Batakan.

(Baca Juga: Panaskan Duel, AC Milan Unggah Gol Tipu 4 Bek Juventus)

Dilansir Bolasport.com dari kaltim.tribunnews.com, pelatih Persiba, Wanderley Junior mengatakan kalau pertandingan melawan PSS akan dilaksanakan Minggu (1/4/2018).

"Manajemen sudah mencarikan satu tim untuk uji coba terakhir kami sebelum memulai Liga 2. PSS lawannya," ucap Wanderley.

Dipilihnya PSS Sleman dalam laga ujicoba terakhir, dinilai merupakan lawan yang pas dan selevel.

(Baca Juga: Djanur Ingin Persembahkan Kemenangan Pertama bagi Warga Medan)

"Sejauh ini, saya rasa melawan PSS pilihan tepat. Kami juga bisa melihat kemampuan mereka sebelum Liga 2 dimulai," katanya.

Dalam uji coba ini, pelatih asal Brasil ini juga akan memantau para pemain seleksi.

Ada tiga pemain yang sudah didatangkan oleh Persiba dengan status trial pekan ini.

(Baca Juga: Uang Pajak Miliaran Rupiah Digunakan untuk Keamanan Stadion London Karena Kerusuhan Suporter)

"Kami mau lihat permainan Hapidin, Hasan Husein, Dwi Cahyono pada pertandingan nanti," kata Wanderley.

"Hari ini sudah latihan di lapangan, besok dapat dilihat kemampuan mereka. Kalau untuk yang lain, saya rasa tidak ada masalah, hanya mematangkan saja," ucapnya Jumat (30/3/2018).

Pertandingan melawan tim asal Kabupaten Sleman ini merupakan uji coba keempat Persiba.

Sebelumnya, mereka mengalami dua kekalahan dan satu kali imbang.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : kaltim.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Akui Konfirmasi Ulang ke Ole Romeny Usai Lihat Langsung Timnas Indonesia Dihajar Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X