Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSIM dan PSS Sleman Minta PT LIB Kaji Ulang Pembagian Grup Liga 2

By Irfa Ulwan - Rabu, 11 April 2018 | 19:37 WIB
 PSIM Vs PSS
TRIBUNJOGJA
PSIM Vs PSS

Pertemuan kembali PSS Sleman dan PSIM Yogyakarta di Liga 2 musim depan menuntut kedewasaan kedua kubu suporter.

Kedua manajemen kesebelasan yang berdiri di wilayah Kesultanan Yogyakarta tersebut harus memikirkan dampak apabila terjadi gesekan gara-gara digelarnya laga Laskar Mataram dan Super Elang Jawa.

Dihimpun BolaSport.com dari Tribun Jogja, operator liga akan memberlakukan sanksi tegas apabila ada pertandingan yang berjalan tidak dengan semestinya.

Manajer PSS Sleman, Sismantoro pun berharap tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan apabila pertemuan kedua tim sedaerah ini benar-benar harus terjadi.

(Baca Juga: Keren! Manajemen Rencanakan Tiket Pertandingan PSS Sleman Bisa Jadi ATM hingga Bayar Tol)

Hingga kini, pihaknya masih menunggu kepastian terkait pembagian grup Liga 2 tersebut.

“Kami masih menunggu manager meeting tanggal 16 nanti. Saat ini belum bisa dipastikan karena belum ada keputusan,” ujarnya.

Sementara itu, menyikapi pengumuman pembagian grup yang dirilis PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator, manager PSIM Yogya, Agung Damar Kusumandaru mengaku akan meminta kepada operator untuk mengkaji ulang.

Ia berharap agar PSIM Yogyakarta tidak ditempatkan satu grup dengan PSS Sleman.

(Baca Juga: Menggemaskan! The Jakmania dan Viking Persib Bersitegang Soal Koreografi Masing-masing, Ini Meme Kocaknya)

“Pertimbangan keamanan dan izin yang menjadi alasan kami meminta agar ini dikaji kembali,” ucapnya.

Kendatipun seperti itu, keduanya mengungkapkan bahwa PSS Sleman dan PSIM Yogyakarta tidak mempermasalahkan jika nantinya akan ditempatkan di grup mana pun.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : jogja.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Dibantai Tottenham 4 Gol, Man City Ulangi Catatan Memalukan Jaman Dulu sebelum Messi-Ronaldo Lahir

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X