Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persis Solo Main di Luar Kota, Persita Tak Anggap Jadi Keuntungan

By Christina Kasih Nugrahaeni - Senin, 30 Juli 2018 | 07:30 WIB
Pelatih Persita Tangerang, Wiganda Saputra, saat memimpin official training di Stadion Wilis, Madiun, Minggu (30/7/218).
CHRISTINA KASIH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persita Tangerang, Wiganda Saputra, saat memimpin official training di Stadion Wilis, Madiun, Minggu (30/7/218).

Dalam menjalani laga terakhir putaran pertama Liga 2 2018, Persis Solo mau tak mau mencari kandang di luar Kota Bengawan.

Persis Solo menjamu Persita Tangerang di Stadion Wilis, Madiun, Minggu (30/7/2018) pukul 15.30 WIB.

Pemilihan Stadion Wilis menjadi kandang sementara bagi Persis lantaran proses renovasi Stadion Manahan yang sudah masuk tahap pertama, yakni pembongkaran.

Meskipun Persis bermain kandang tidak di Kota Solo, pelatih Persita, Wiganda Saputra, tidak menganggap hal tersebut sebagai keuntungan bagi tim berjulukan Pendekar Cisadane.

(Baca Juga: Bonek Bantah akan Boikot Persebaya Surabaya)

"Persis berkandang di Madiun saya rasa tidak menjadi keuntungan bagi kami. Antusiasme suporter pasti akan selalu ada," kata Wiganda kepada BolaSport.com seusai latihan resmi di Stadion Wilis, Minggu (29/7/2018).

Malahan, Wiganda Saputra meyakini jika nantinya hal tersebut menjadi keuntungan bagi tuan rumah, Persis Solo.

"Antusiasme supoter merupakan keuntungan bagi tuan rumah ketika berlaga. Kami harus hati-hati dengan hal tersebut," tegasnya.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Update Klasemen Liga 1 2024/2025 - Persebaya Ambil Alih Puncak, Persib Geser Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X