Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

'Aura Kasih' Jadi Alasan PSPS Sukses Mengatasi Persiraja

By Yuki Chandra - Senin, 30 Juli 2018 | 10:29 WIB
Pelatih PSPS Riau, Hendri Susilo, saat memimpin latihan di GOR H. Agus Salim, Padang. Senin (23/7) sore.
@PSPSRIAU_/TWITTER
Pelatih PSPS Riau, Hendri Susilo, saat memimpin latihan di GOR H. Agus Salim, Padang. Senin (23/7) sore.

Kemenangan PSPS Riau atas tim tamu Persiraja Banda Aceh dengan skor 4-2 pada laga penutup putaran pertama Liga 2 Wilayah Barat menjadi kejutan. Paling tidak, kejutan itu bagi pendukung klub berjuluk Askar Bertuah pada Sabtu (28/7/2018).

"Sesuai dengan janji kami sebelum laga, pada laga ini akan ada kejutan untuk pendukung setia PSPS," kata Hendri Susilo, pelatih PSPS kepada BolaSport.com.

(Baca Juga: Dilatih Jose Mourinho, Ruang Ganti Semrawut adalah Keniscayaan)

Diakui Hendri, empat gol PSPS yang tercipta di gawang Rahmad Aulia merupakan hasil kerja sama antar lini yang begitu padu.

"Semua pemain menjalankan tugasnya dengan baik, terutama ketika Persiraja mulai bangkit dan nyaris menyamakan kedudukan pada babak kedua," tutur Hendri.

(Baca juga: Menang Tandang, Ryuji Utomo Cs Berada di Jalur Juara Liga Thailand 2 Musim 2018)

"Saat itu, anak-anak bisa bermain tenang," katanya.

Ada sesuatu yang disuntikan tim pelatih ketika pemain masih berada di ruang ganti Stadion Kaharudin Nasution, Rumbai, Pekanbaru.

(Baca juga: Eks Penyerang Inter Milan Jalani Debut di Liga Super China dan Langsung Jadi Pahlawan Klubnya)

Hal ini membuat semangat bermain Firman Septian cs semakin berlipat.

"Ada motivasi yang khusus kami berikan kepada para pemain menjelang masuk lapangan. Intinya, laga ini sangat penting bagi PSPS untuk menatap putaran kedua," kata Hendri menjelaskan.

(Baca Juga: Tega! Jose Mourinho Potong Waktu Istirahat Para Pemain Bintangnya)

Gairah pemain juga berlipat setelah dalam beberapa kali laga, walau Hendri Susilo tak pernah terlihat di bangku cadangan.

"Benar. Dalam beberapa laga, saya tak bisa dampingi pemain, karena harus menyelesaikan tugas dari kursus kepelatihan," kata Hendri Susilo.

(Baca Juga: Soal Insiden Bendera Indonesia, Federasi Sepak Bola Malaysia Punya Permintaan ke PSSI dan AFF)

Kehadiran pelatih asal Bukittinggi ini disebutkan sejumlah pemain, seakan membawa 'aura' yang demikian hebat bagi pemain.

"Ada 'aura' yang berbeda dan membuat kami begitu bergairah bermain," kata Andre Abu Bakar, penyerang PSPS seusai laga.

Komentar pencetak gol keempat bagi PSPS tersebut, dijawab singkat sang pelatih:"Aura kasih kali, ada-ada saja pemain ini!"

(Baca juga: Andres Iniesta dan Fernando Torres Berbeda Nasib pada Laga Kedua Mereka di Liga Jepang)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jumpa Brest di Liga Champions, Barcelona Haram Ulangi Kesalahan saat Lawan Celta Vigo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136