Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lazio Siap Kembali Naik Kasta di Liga Italia

By Anggun Pratama - Rabu, 20 September 2017 | 20:50 WIB
Ciro Immobile merayakan gol Lazio ke gawang AC Milan pada pertandingan pertandingan Liga Italia di Stadion Olimpico, Minggu (10/9/2017).
VINCENZO PINTO/AFP
Ciro Immobile merayakan gol Lazio ke gawang AC Milan pada pertandingan pertandingan Liga Italia di Stadion Olimpico, Minggu (10/9/2017).

Pembatasan gaji, dan penjualan pemain-pemain top, membuat Lazio berada di masa kegelapan.

Kebijakan tak populis itu tidak mengenakkan, tetapi penting demi menyehatkan klub.

Tak heran bila setelah menjadi juara pada 2000, posisi Lazio lebih sering berada di papan tengah.

Setelah menjalani beberapa musim penuh turbulensi, model bisnis yang dibawa Lotito perlahan membawa Sang Elang Muda kembali rutin finis di papan atas.

Progres signifikan Lazio terlihat dalam enam musim terakhir.

Walau belum konsisten, tampak usaha Gli Aquilotti agar kembali berstatus sebagai tim papan atas Serie A.

Cara yang dilakukan tetap sederhana ala Lotito, bukan Cragnotti.

Lazio bergerak sesuai dengan kekuatan finansial yang mereka punya.

Barangkali, saat mayoritas klub belum mengadopsi aturan Financial Fair Play UEFA yang baru nongol sekitar sewindu lalu, Lazio sudah terbiasa melakukannya.

Musim ini, Lazio bersama Simone Inzaghi mencoba mengonfirmasi status mereka sebagai tim papan atas Italia.


Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : Tabloid BOLA
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Inggris - Jebolan Piala Dunia U-17 2023 Cetak Gol Debut, Arsenal Hajar Nottingham

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X