Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Seusai Dilantik, Ini Kegiatan Sosial The Macz Man Zona Bulukumba

By Christina Kasih Nugrahaeni - Senin, 21 Mei 2018 | 08:34 WIB
Rombongan The Maczman Zona Bulukumba saat melakukan kegiatan bakti sosial (Baksos) di Panti Asuhan Al Jariyah Taccorong.
ISTIMEWA
Rombongan The Maczman Zona Bulukumba saat melakukan kegiatan bakti sosial (Baksos) di Panti Asuhan Al Jariyah Taccorong.

Beberapa kegiatan, termasuk bakti sosial telah dilaksanakan oleh The Macz Man Zona Bulukumba seusai dilantik.

The Macz Man Zona Bulukumba merupakan komunitas suporter PSM Makassar dengan koordinator wilayah di Bulukumba.

Dilansir BolaSport.com dari Tribun Timur, bakti sosial dilakukan oleh The Macz Man Zona Bulukumba di Panti Asuhan Al Jariyah di Taccorong, Kecamatan Gantarang, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan, Sabtu (19/5/2018).

The Macz Man Zona Bulukumba menyerahkan bantuan berupa sembako untuk Panti Asuhan Al Jariyah.

Kegiatan bakti sosial tak berhenti dengan pemberian sembako saja, ada buka bersama yang diadakan oleh suporter PSM Makassar sebelum menyaksikan laga lanjutan Liga 1 2018 PSM kontra Borneo FC.

(Baca Juga: Syahrian Abimanyu Bicara Kekuatan Lawan Timnas U-19 Indonesia di Grup A Piala Asia U-19)

Dari pemberian sembako, buka bersama, berlanjut tarawih, kegiatan tersebut ditutup dengan nonton bareng di Warkop Kalia, Kelurahan Caile, Kecamatan Ujung Bulu.

Ketua The Macz Man Zona Bulukumba, M Arsan, mengucapkan syukur atas terlaksananya kegiatan sosial tersebut.

"Saya sangat bersyukur dan berterima kasih kepada seluruh pengurus The Maczman Zona Bulukumba atas kerja sama serta antusiasmenya dalam melakukan kegiatan-kegiatan sosial," kata M Arsan kepada Tribun Timur.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : TribunTimur.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Italia - Ada Grande Partita AC Milan Vs Juventus, Jay Idzes dkk Bawa Misi Lepas dari Jerat Degradasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X