Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berikut Info Tiket Laga Borneo FC Vs Persib Bandung

By Bayu Chandra - Minggu, 16 September 2018 | 01:56 WIB
Gelandang baru Borneo FC, Tijani Belaid (kiri) berama dengan sang pelatih Dejan Antonic.
DOK-TRIBUN-KALTIM.CO
Gelandang baru Borneo FC, Tijani Belaid (kiri) berama dengan sang pelatih Dejan Antonic.

Borneo FC merilis info tiket untuk laga menghadapi Persib Bandung pada pekan ke-22 Liga 1 2018 di Stadion Batakan, Balikpapan, Kalimantan Timur, Senin (17/9/2018).

Melalui akun Instagram @borneofc.id, panitia pelaksana dari klub berjulukan Pesut Etam merilis tiket ke dalam empat kategori.

Kategori Tribun VIP dijual dengan harga Rp 100 ribu, tribune timur Rp 90 ribu, sementara tribune selatan dan utara dijual dengan harga Rp 30 ribu.

Nantinya, ada delapan loket penjualan tiket yang akan dibuka saat menjelang pertandingan pukul 16.30 WITA.

(Baca juga: Alasan Mario Gomez soal Keyakinan Persib Bakal Curi Poin dari Borneo FC)

Dukungan suporter Borneo FC, Pusamania, sangat diharapkan dalam mengembalikan motivasi para pemain yang sempat mengalami keterpurukan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Ayo Siapkan Dirimu Untuk Dukung Pesut Etam! __ HTM Tribun VIP: 100k Tribun Timur: 90k Tribun Selatan & Utara: 30k __ #DemiKejayaanSamarinda #JayalahPesutEtam #ThisIsBorneo #KitaOren #GoJekLiga1 #BRNEOvPRSB

A post shared by Borneo FC Samarinda (@borneofc.id) on

Soalnya, sebelum laga melawan Persib Bandung, anak asuh Dejan Antonic itu mengalami hasil kurang memuaskan ketika menjamu Persija.

(Baca juga: Borneo FC Jadikan Homebase Klub Liga 2 untuk Menjamu Persib Bandung)

Pada saat menghadapi Persija, Borneo FC kalah 0-1 di pekan ke-21 Liga 1 2018 yang digelar di Stadion Aji Imbut, Tenggarong, Kalimantan Timur, Rabu (12/9/2018).


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Instagram.com/@borneofc.id

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Close Ads X