Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Laga Arema FC Vs Persebaya, Panpel Sebar Imbauan ke Penonton

By Bayu Chandra - Rabu, 3 Oktober 2018 | 17:14 WIB
            Aremania memberikan dukungan kepada Arema saat melawan Mitra Kukar pada laga pekan pertama Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang, Jawa Timur, Sabtu (24/03/2018) sore.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Aremania memberikan dukungan kepada Arema saat melawan Mitra Kukar pada laga pekan pertama Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang, Jawa Timur, Sabtu (24/03/2018) sore.

Jelang laga pekan ke-24 Liga 1 2018 antara Arema FC kontra Persebaya di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Sabtu (6/10/2018) muncul imbauan dari panitia pelaksana.

Setelah beberapa hari dibekukan oleh induk sepak bola seluruh Indonesia (PSSI), akhirnya kompetisi Liga 1 2018 digelar kembali pada 5 Oktober 2018.

Pembekuan yang dilakukan oleh PSSI tak lepas dari insiden meninggalnya suporter Persija, Haringga Sirla, di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) Minggu, (23/9/2018).

Berjalanya kembali kompetisi Liga 1 2018 membuat panitia pelaksana (panpel) Arema FC langsung membuat imbauan ke penonton.

(Baca juga: Bonek Berikan Atensi untuk Gempa dan Tsunami di Sulteng)

Melalui akun twitter @aremafcoffical, manajemen Singo Edan langsung membuat peraturan kepada para penonton supaya dipatuhi dan diaati.

Hasil rapat panpel Arema FC mengatakan tiket pertandingan Arema FC kontra Persebaya hanya berlaku untuk satu orang saja dan tidak berlaku untuk anak-anak.

Pihak panpel pun tidak akan menjual tiket di stadion dan bagi suporter yang tidak memiliki tiket, pihak keamanan akan menyarankan untuk pulang.

(Baca juga: Aremania dan Bonek Duduk Satu Tribune Jadi Asa Iwan Budianto)

Terkait pintu masuk ke stadion, panpel akan mulai membukanya pada pukul 05.00 WIB atau pukul 11.00 WIB siang sebelum kick off.

Bagi suporter yang telah memesan tiket di Kandang Singa dapat segera ditukarkan dan dilayani sejak pukul 05.00 WIB s/d pukul 12.00 WIB.

Sementara itu, bagi pemesan tiket yang berada di Stadion Kanjuruhan akan mulai dilayani sejak pukul 07.00 WIB s/d 10.00 WIB.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : Twitter.com/@aremafcofficial
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Inggris Rilis Skuad, Man United dan Liverpool Cuma Kirim 1 Pemain

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Atlético Madrid
8
16
4
Villarreal
8
15
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
6
13
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Como
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X