Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barcelona di Mata Legenda Band Rock, Noel Gallagher

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Jumat, 28 Juli 2017 | 18:04 WIB
Noel Gallagher saat berpose dengan membawa jersey terbaru Barcelona di Camp Nou, Selasa (18/7/2017)
fcbarcelona.com
Noel Gallagher saat berpose dengan membawa jersey terbaru Barcelona di Camp Nou, Selasa (18/7/2017)

Personil band rock legendaris asal Inggris, Noel Gallagher beberapa pekan yang lalu (18/7/2017) berada di Barcelona untuk mengadakan konser disana. 

Noel menyempatkan diri untuk mengunjungi markas Barcelona, Stadion Camp Nou.

Disana Noel sempat diwawancara oleh channel resmi Barcelona.

Noel Gallagher memang dikenal sebagai pecinta sepak Bola karena Ia adalah fan klub Liga Inggris, Manchester City.

(BACA JUGA: Gareth Bale Unggah Foto Ini, Warganet: Pindah ke Manchester United Saja!)

Noel memberikan komentar mengenai markas Barcelona Camp Nou

"Ini stadion ikonik di dunia sepak bola, ini adalah tempat yang menakjubkan," ujar Noel Gallagher dilansir BolaSport.com dari fcbarcelona.com.

"2 rekan saya menyukai Neymar, dan tentu saja Messi." kata Noel menambahkan.

Noel juga juga mengomentari bintang Barcelona lain,

"Suarez sangat bagus dan Pique luar biasa." ujar personil band legendaris Oasis itu.


Editor : Bagaskara Setyana Adhie Perkasa
Sumber : fcbarcelona.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Close Ads X