Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Brajamusti Berencana Melawat ke Madura Demi Memberi Dukungan kepada PSIM Yogyakarta di Laga Penting

By Agus Triyanto - Senin, 11 September 2017 | 22:35 WIB
Pemain PSIM Yogyakarta, Dicky Prayoga dkk, melakukan selebrasi seusai mencetak gol ke gawang PSBI Blitar dalam laga lanjutan Liga 2 di Stadion Sultan Agung, Bantul, Sabtu (26/8/2017).
GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM
Pemain PSIM Yogyakarta, Dicky Prayoga dkk, melakukan selebrasi seusai mencetak gol ke gawang PSBI Blitar dalam laga lanjutan Liga 2 di Stadion Sultan Agung, Bantul, Sabtu (26/8/2017).

PSIM Yogyakarta akan menghadapi laga berat dan penting untuk memastikan tiket ke babak play-off di Liga 2 2018 di kandang Persepam Madura, Kamis (14/9/2017).

Demi sukses timnya, rencananya suporter PSIM Yogyakarta akan mengadakan tur ke Madura untuk memberikan dukungan secara langsung kepada Ahmad Taufik dan kawan-kawan.

Rahmad Kurniawan selaku Presiden Brajamusti mengatakan, pihaknya akan menemani PSIM saat berlaga di Madura.

Di laga penentuan tersebut, tim membutuhkan dukungan dari suporter untuk bisa lolos ke babak play-off Liga 2.

"Kita akan menemani PSIM bertanding di Stadion Ratu Pamelingan, Pamekasan," ucap Rahmad.

Pria yang biasa disapa Mamek tersebut mengaku sejauh ini pengurus belum bisa memastikan berapa jumlah suporter yang akan ikut tur ke Madura.

Saat ini pihaknya masih melakukan pendataan terhadap suporter yang akan ambil bagian dalam acara tour tersebut.

Dengan kehadiran suporter ini, Mamek berharap paling tidak para pemain akan mendapatkan dukungan moril.

Dengan begitu, semuanya bisa tampil lepas dan fokus untuk meraih poin dari kandang lawan.

"Mudah-mudahan pemain bisa tampil lepas dan fokus untuk mengamankan poin di pertandingan besok. Harapan kami PSIM minimal bisa mengamankan satu poin," kata Rahmad mengakhiri. 


Editor : Hery Prasetyo
Sumber : BolaSport.com, Twitter.com, jogja.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165

TERPOPULER

Close Ads X