Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Stadion Kanjuruhan Sepi Penonton, Kemanakah Aremania Saat Laga Arema FC vs Persegres Gresik?

By Agus Triyanto - Rabu, 25 Oktober 2017 | 21:56 WIB
Stadion Kanjuruhan yang sepi penonton saat laga Arema FC melawan Persegres Gresik United, Rabu (25/10/2017)
Instagram.com/aremafcofficial
Stadion Kanjuruhan yang sepi penonton saat laga Arema FC melawan Persegres Gresik United, Rabu (25/10/2017)

 Hasil kurang maksimal yang didapatkan Arema FC dalam empat laga terakhir berimbas pada antusiasme Aremania untuk datang langsung memberikan dukungan saat Singo Edan bertanding.

Pemandangan sepi penonton kembali terlihat kala Arema FC menghadapi Persegres Gresik United Rabu (25/10/2017) malam, di Stadion Kanjuruhan.

Pasalnya, dalam pertandingan itu tak banyak Aremania yang hadir menyaksikan laga tersebut.

Hal itu tak lepas dari Arema FC yang belum meraih kemenangan dalam empat pertandingan.

Dilansir BolaSport.com dari Tribunnews Jatim, bahkan hingga menjelang kick off, Aremania yang hadir tak banyak.

Namun, meski tak banyak Aremania yang memberikan dukungan secara langsung di Stadion Kanjuruhan, ofisial Arema FC tetap mengucapkan terima kasih atas kehadiran Aremania dalam pertandingan tadi.

(Baca juga: Viral, Begini Cuitan Akun Twitter Internasional Soal Gol Pemain Borneo FC, Terens Puhiri)

Ucapan terima kasih tersebut mereka tulis melalui caption unggahan foto di media sosial Instagram, @aremafcofficial.

"Terimakasih atas kehadiran nawak-nawak Ultrasmania, salam hangat dari Arema dan Aremania," tulis ofisial akun Arema FC.

 

Terimakasih atas kehadiran nawak-nawak Ultrasmania, salam hangat dari Arema dan Aremania

A post shared by Arema FC (@aremafcofficial) on

Kendati demikian, sepinya penonton tak mengurangi antusiasme Arema FC untuk memenangi laga menghadapi Persegres Gresik.

Arema FC berhasil membuktikan keganasan mereka dengan mengalahkan tamunya, Persegres Gresik dengan skor 2-0.

Atas hasil ini klub berjulukkan Singo Edan ini tetap berada di urutan kesembilan klasemen sementara liga 1.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : jatim.tribunnews.com, instagram.com/aremafcofficial
REKOMENDASI HARI INI

Lupakan Erling Haaland dan Kylian Mbappe, Monster Ciptaan Ruben Amorim Lebih Ganas dari Siapapun

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X