Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

HUT ke-102, PSM Makassar Mampu menjadi Penyambung Persaudaraan

By Agus Triyanto - Kamis, 2 November 2017 | 16:42 WIB
PSM Makassar sebelum memulai laga melawan Bhayangkara FC.
liga 1
PSM Makassar sebelum memulai laga melawan Bhayangkara FC.

Diakui masyarakat Sulawesi Selatan, PSM Makassar tak hanya sekedar klub sepak bola, namun juga merupakan jati diri warga Makassar dan Sulawesi Selatan.

Bentuk kecintaan para pendukung fanatik PSM pun begitu terasa dan nyata dengan bukti bahwa hari ini, Kamis (2/11/2017), PSM merayakan HUT ke-102 tahun.

Dengan usia lebih dari satu abad itu, PSM tetap masih eksis di kasta tertinggi sepak bola Indonesia.

Terlebih dengan usia ini PSM merupakan klub tertua di Indonesia.

Sebagai salah satu fans PSM, Kepala Seksi Pengawasan dan Penindakan Keimigrasian Kantor imigrasi kelas 1 Makassar, Noer Putra Bahagia, berharap PSM terus menjadi kebanggaan masyarakat Sulsel.


Kasi Statuskim Keimigrasian Kantor Imigrasi Kelas 1 Makassar, Noer Putra Bahagia memberikan ucapan selamat ulang tahun ke-102 untuk PSM Makassar.(makassar.tribunnews.com)

Selain itu, dirinya melihat PSM tak sekadar identitas sebagai klub semata tetapi juga telah menjadi perekat persaudaraan masyarakat Sulsel.

"Selamat ulang tahun tim kebanggaan masyarakat Sulsel, PSM Makassar, semoga selalu menjadi perekat rasa persaudaran yang kuat seluruh masyarakat sulsel."

"Mampu menjadi simbol kebersamaan dan semangat kita semua. PSM akan tetap menjadi juara di hati kita semua, ewako," ujar Noer Putra.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : makassar.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

SUGBK Bisa Jadi Neraka Bagi Pemain Jepang Saat Lawan Timnas Indonesia, Pemain Bisa Sesak Nafas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X