Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pamer Spanduk Protes, Pasoepati Pertanyakan Keseriusan Persis Solo

By Irwan Febri Rialdi - Senin, 11 Desember 2017 | 20:48 WIB
Pasoepati, kelompok suporter Persis, mendukung klub pujaan mereka.
GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM
Pasoepati, kelompok suporter Persis, mendukung klub pujaan mereka.

Sejumlah spanduk berisi kekecewaan terhadap Persis Solo dipasang pada sejumlah kawasan di Kota Solo.

Dilansir BolaSport.com dari tribunjateng.com, salah satu spanduk tersebut terlihat di depan Tugu Kebangkitan Nasional, Solo, Senin (11/12/2017).


Salah satu spanduk tersebut terlihat di depan Tugu Kebangkitan Nasional, Solo, Senin (11/12/2017). (Tribun Jateng)

Spanduk itu membentang bertuliskan Target Juara 1 dudu 8 !!! #Sambernyawa.

Adanya spanduk yang demikian dinilai lumrah bagi Ginda Feractriawan, Wakil Presiden Pasoepati.

Ginda menilai untuk saat ini hanya hal tersebut yang mampu dilakukan suporter Persis Solo terhadap tim kesayangannya tersebut.

Ia mengatakan, saat ini Pasoepati atau suporter setia Persis Solo dibuat bingung terkait kepastian kapan dibentuknya tim idolanya untuk mengarungi Liga 2 musim 2018.

(Baca Juga: 5 Fakta Kenny Anderson, Calon Pemain Naturalisasi yang Dikabarkan Merapat ke Bali United)

Melalui spanduk ini, ia menjelaskan bila suporter ingin manajemen Persis Solo lebih serius.

Hal itu pun bertujuan agar Persis mampu berlaga di kasta tertinggi sepak bola Indonesia.

"Teman-teman butuh kepastian, bukan hanya janji semata."

"Pengalaman di tahun sebelumnya, seharusnya sudah menjadi cambuk bagi manajemen," kata Ginda.

Ginda pun menyayangkan langkah manajemen Persis Solo yang dinilai kurang gesit.

(Baca Juga: Abaikan Bhayangkara FC dan Borneo FC, Zaenuri Pilih Arema FC Karena Hal Ini)

Ia menyayangkan tak ada kunjung kepastian membuat para pemain telah mengikuti seleksi bersama tim lain.

"Saya kira selama ini Pasoepati tak perlu lagi dipertanyakan loyalitasnya dalam mendukung Persis."

"Tentu sebagai suporter, kami ingin tim ini berprestasi," kata dia.

Untuk tindak lanjut, Ginda mengaku belum bisa memastikan kapan akan menemui manajemen Persis.

"Kami tunggu saja perkembangan ke depan seperti apa," tutur Ginda.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : Tribun Jateng
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - Lawan Tinggal 10 Orang, AC Milan Menang dengan Skor Ketat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136