Warganet bertanya-tanya gara-gara cuitan akun twitter resmi Manchester United pada malam tahun baru 2018.
Tercatat, akun Manchester United mencuit unggahan pertamanya tepat pada pukul 00.00 tepat pada 1 Januari 2018.
Dalam cuitannya, Manchester United mengunggah sebuah GIF Ander Herrera sedang menolong De Gea memakai sarung tangan.
"Bersiap untuk 2018 seperti...#MUFC," begitu caption dari Manchester United.
Getting ready for 2018 like...#MUFC pic.twitter.com/xmhupxvcop
— Manchester United (@ManUtd) 1 January 2018
Banyak warganet yang bingung dengan caption yang dibuat oleh Manchester United.
Beberapa menduga akibat hasil beberapa laga terakhir Setan Merah.
Performa pasukan United memang tanpa kemenangan di 4 laga terakhir.
Sejak dikalahkan Bristol pada 20 Desember, United tanpa kemenangan di tiga laga Premier League terakhir.
The Red Devils tercatat imbang 2-2 melawan Leicester City, 2-2 melawan Burnley dan 0-0 Southampton pekan lalu.
Berikut komentar beberapa warganet twitter menanggapi postingan tersebut.
What does that even mean? You still pissed?
— Gaz (@CantonaManc) 1 January 2018
So accurate. Entering 2018 like Ander Herrera struggling to do something good.
— Dyl. (@UtdDyl) 1 January 2018
His being used wrong. Doing cdm work like pogba instead of being a proper CM and threading through balls to our forwards. Pogba and herrera would easily be our midfield with matic at cdm if they were used right.
— Styles (@xZarryStylesx) 1 January 2018
What happened to man u?? Drawing like we are architects???? Aiiii this is too much please.
— The Golden Voice (@ItsDavidBett) 1 January 2018
More like. pic.twitter.com/XaBRVA48Tw
— Kris (@Santi_Classorla) 1 January 2018
Yeah that's how we struggle to get 3 points.
— WIN is NEEDED (@aohashiro) 1 January 2018
Getting ready for what?to park the bus?...plzzzz play some football and win...#sackjose
— shashi (@shashi_zizo) 1 January 2018
Selain performa yang menurun, Manchester United juga harus rela kehilangan dua penyerang andalannya, Romelu Lukaku dan Zlatan Ibrahimovic yang mengalami cedera panjang.
Kini opsi penyerang United hanya tinggal Marcus Rashford dan Anthony Martial.
Ashley Young juga baru saja mendapatkan larangan bermain sebanyak 3 pertandingan karena ia terbukti menyikut pemain Southampton, Dusan Tadic.
Benarkah United beri sinyal menyerah?
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar