Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Pemain Jadi Pelatih PSIS Semarang U-19, Doa dan Dukungan Netizen Bertaburan

By Christina Kasih Nugrahaeni - Selasa, 2 Januari 2018 | 17:44 WIB
Muhammad Ridwan jadi pelatih PSIS Semarang U-19
instagram.com/psisfcofficial
Muhammad Ridwan jadi pelatih PSIS Semarang U-19

Beranjak ke musim 2018, PSIS Semarang U-19 kini telah memiliki pelatih baru.

Dilansir BolaSport.com dari akun Instagram PSIS Semarang, klub tersebut merekrut eks pemainnya, Muhammad Ridwan, sebagai pelatih PSIS U-19.

Muhammad Ridwan sebelumnya pernah bermain di PSIS Semarang pada 1999-2002, 2005-2008, dan 2017.

Pada 1 Oktober 2017, PSIS Semarang mencoret nama M Ridwan sebagai pemain Mahesa Jenar.

Manajemen PSIS Semarang pun menyiapkan posisi buat Muhammad Ridwan sebagai staf teknis.

(Baca Juga: Apresiasi Bobotoh, Persib Bandung Berikan Hadiah Istimewa Ini)

Berganti tahun, berganti pula jabatan M Ridwan di PSIS Semarang.

Eks pemain berusia 37 tahun itu kini menjabat sebagai pelatih PSIS U-19.

Netizen pun memberikan reaksi mereka terkait diangkatnya M Ridwan sebagai pelatih PSIS U-19.

@faraauliaw: "Sukses."


Editor : Hery Prasetyo
Sumber : instagram.com/psisfcofficial

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Close Ads X