Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Simpan Koreografi 3D, Bobotoh Akan Tampilkan Kembali di Waktu yang Tepat

By Christina Kasih Nugrahaeni - Minggu, 28 Januari 2018 | 09:56 WIB
Koreografi 3D dari Bobotoh di Pembukaan Piala Presiden
tribun jabar
Koreografi 3D dari Bobotoh di Pembukaan Piala Presiden

Bobotoh menyimpan sejumlah koreografi 3D dan akan ditampilkan pada waktu yang tepat.

Sejumlah koreografi 3D yang pernah ditampilkan oleh bobotoh masih tersimpan dengan baik.

Dilansir BolaSport.com dari Tribun Jabar, ada tiga atribut koreografi 3D yang pernah dibuat dengan koordinasi dari Viking Persib Club.

Penyimpanan koreografi 3D dikonfirmasi oleh koordinator tim koreografi, Prayogo Heru.

"Sementara kami simpan di kediaman beberapa bobotoh," ujar Prayogo Heru kepada Tribun Jabar.

(Baca Juga: Ini Tanggapan Pelatih PSM soal Insiden Pelemparan Botol)

Rencananya, koreografi tersebut akan ditampilkan kembali.

Bobotoh masih menanti waktu yang tepat untuk menampilkan koreografi tersebut.

"Koreografi sebelumnya kami simpan. Nanti siapa tahu diberi kesempatan untuk menampilkan semua koreografi dalam satu waktu," imbuhnya.

Koreografi yang disimpan itu di antaranya Farewell Persib, Maung Bandung, dan This is Bandung.

Ketiga karya tersebut rencananya akan ditampilkan sekaligus oleh bobotoh.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : TribunJabar.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Spanyol - Diwarnai Gagal Penalti dan VAR, Barcelona Tetap Unggul dalam Drama 6 Gol

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottm Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo
5
13
3
Bali United
6
11
4
PSM
6
11
5
Persita
6
10
6
Persib
5
9
7
Persija Jakarta
5
8
8
Persik
5
8
9
Dewa United
6
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
6
14
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Athletic Club
7
11
6
Celta Vigo
6
10
7
Alavés
6
10
8
Osasuna
6
10
9
Real Betis
5
8
10
Mallorca
6
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Udinese
4
10
3
Napoli
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
4
8
7
Lazio
5
7
8
Atalanta
4
6
9
Verona
5
6
10
Fiorentina
5
6
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X