Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Borneo FC Tersanjung atas Sambutan Baik Pendukung Mantan Tim Besutannya

By Irfa Ulwan - Senin, 23 April 2018 | 17:44 WIB
Pelatih Bek Borneo FC, Dejan Antonic, mengamati jalannya laga saat timnya melawan Persija Jakarta dalam laga pekan keempat Liga 1 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Sabtu (14/4/2018).
FERNANDO RANDY/BOLASPORT.COM
Pelatih Bek Borneo FC, Dejan Antonic, mengamati jalannya laga saat timnya melawan Persija Jakarta dalam laga pekan keempat Liga 1 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Sabtu (14/4/2018).

Pelatih Borneo FC, Dejan Antonic, juga merupakan mantan pelatih Persib Bandung pada musim 2016. Lawatan bersama anak-anak asuhnya ke kota Bandung pada Sabtu (21/4/2018) kemarin menyisakan cerita bagi dirinya.

Dejan Antonic disambut oleh tepuk tangan dari puluhan ribu bobotoh yang hadir di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Jawa Barat.

Tepuk tangan tersebut diterimananya kala Dejan masuk ke tengah lapangan menjelang dimulainya laga Persib Bandung kontra Borneo FC pada pekan kelima Liga 1 2018.

Juru taktik berpaspor Serbia itu pun tersanjung dengan sambutan yang diberikan oleh bobotoh.

Dilansir BolaSport.com dari laman resmi Persib, ia beberapa kali menjura ke setiap sudut tribune.

(Baca Juga : Duh! Jelang Persija Vs Persib, Komentar Gede Widiade Tuai Kontroversi di Media Sosial)

"Semua orang tahu atmosfer pertandingan di Bandung selalu istimewa karena bobotoh selalu ada di belakang tim,"‎ kata Dejan.

Momen saling respek antara bobotoh dan mantan pelatih tim berjuluk Maung Bandung itu begitu menyejukkan laga yang biasa berlangsung dengan panas.

"Saya pernah kerja di sini dan tentu senang bisa kembali ke kota ini. Ada banyak memori bagus di sini," tuturnya.

"Saya senang mendapat salam dari bobotoh. Karena itu, saya ingin bilang terima kasih kepada bobotoh dan semoga Persib meraih sukses musim ini," ujar Dejan menutup.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia Wajib Waspada, Arab Saudi Siap Luncurkan Kebangkitan Senjata Herve Renard

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X